Business Model Canvas merupakan metode bagaimana merancang sebuah bisnis dengan teknik sederhana. Melalui Sembilan blok sebagai instrumen penelitian dalam sebuah kanvas model ini, akan menampung dan menjawab semua masalah dan keinginan konsumen. Kedai Pancong Nona, sebuah bisnis yang di rancang untuk membantu konsumen yang menyukai kue pancong dan memperhatikan kesehatannya. Dirancang…
Business Model Canvas merupakan metode bagaimana merancang sebuah bisnis dengan teknik sederhana. Melalui Sembilan blok sebagai instrumen penelitian dalam sebuah kanvas model ini, akan menampung dan menjawab semua masalah dan keinginan konsumen. Mandalika pusat oleh-oleh khas Lombok, sebuah bisnis yang di rancang untuk membantu konsumen yang menginginkan efisen dan efektifitas dalam b…
Business Model Canvas merupakan metode bagaimana merancang sebuah bisnis dengan teknik sederhana. Melalui Sembilan blok sebagai instrumen penelitian dalam sebuah kanvas model ini, akan menampung dan menjawab semua masalah dan keinginan konsumen. T-shirt wedhaisme, adalah sebuah bisnis yang dirancang untuk mengakomodasi para peminat seni WPAP pada khususnya, dan peminat kaos bertemakan…
Blue Clean Laundry merupakan merek yang diciptakan untuk rencana bisnis dibidang Jasa. Hal yang mendasari untuk melakukan bisnis Jasa laundri ini adalah perkembangan industri laundri di Indonesia yang berkembang semakin signifikan. Oleh karena itu, dibuatlah suatu kanvas model bisnis untuk mengetahui kelayakan bisnsi jasa laundry tersebut, terutama dalam menentukan customer segments dan…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh implementasi Customer Relationship marketing terhdap loyalitas pelanggan PT.Indosat. Sampel yang digunakan sebanyak 100 responden dengan pendekatan non-probability sampling dan Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Dalam penelitian ini respondennya adalah adalah mereka yang berusia …
T&C merupakan merek yang diciptakan untuk rencana bisnis dibidang fesyen muslimah. Hal yang mendasari untuk melakukan bisnis produk fesyen muslimah ini adalah perkembangan industri fesyen di Indonesia yang berkembang semakin signifikan. Oleh karena itu, dibuatlah suatu kanvas model bisnis untuk mengetahui kelayakan produk fesyen muslimah tersebut, terutama dalam menentukan customer se…
Penelitian ini dilatar belakangi oleh kondisi persaingan lembaga keuangan syariah yang dari waktu ke waktu semakin ketat, sehingga setiap perusahaan harus menciptakan strategi pemasaran yang baru untuk dapat mempertahankan dan meraih pangsa pasar yang lebih luas. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah Marketing Mix yang terdiri dari produk, Harga, lokasi, promosi, orang,…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen pada perusahaan jasa BC Education Indonesia. Sample yang digunakan dalam penelitian ini adalah 50 responden. Data dalam penelitian ini dikumpulkan melalui kuesioner dan metode yang digunakan adalah Regresi Linear Berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada variable reliability, tangi…
Resto Sate Kambing Muda Khas Solo merupakan rencana bisnis dibidang kuliner yang akan didirikan di Kota Medan. Latar belakang pertumbuhan penduduk yang pesat dan masih sedikitnya restoran khas daerah di Kota Medan. Hal ini mendorong penulis untuk meneliti apakah Sate Kambing Muda Khas Solo memiliki daya tarik di Kota Medan Business model canvas ini menggunakan metode action research un…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat kepuasan nasabah pembiayaan bagi hasil pada bank Xyz kantor cabang Bogor. Data yang digunakan adalah data primer dengan menggunakan teknik kuesioner dan disebarkan kepada 40 responden pembiayaan bagi hasil di bank Xyz. Penelitian ini menggunakan 8 variabel bebas, yaitu Kualitas Layanan; Kualitas Produk…