Lembaga keuangan syariah yang tumbuh pesat di Indonesia selama enam tahun belakangan ini dilihat berpotensi dalam mengakumulasikan modal yang dibutuhkan untuk pembangunan Indonesia, khususnya pada industri perbankan syariah dan pasar modal syariah. Tujuan utama dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui dan menganalisis kontribusi perbankan syariah dan pasar modal syariah kemudian mem…
Human capital muncul dari pemikiran bahwa manusia merupakan aset yang memiliki banyak kelebihan yaitu kemampuan manusia apabila digunakan dan disebarkan tidak akan berkurang melainkan bertambah. Islam memberikan kontribusi melalui ajaran Al-Quran untuk mengembangkan manusia dengan baik. Tujuan penelitian ini menguji secara empiris hubungan pertumbuhan ekonomi berdasarkan pemikiran Shu…
Manusia merupakan faktor yang penting baik dalam pembangunan ataupun pertumbuhan ekonomi. Perhatian terhadap kualitas manusia oleh United Nation Development Programme (UNDP) dilihat berdasarkan aspek kapabilitas berupa, kesehatan, pendidikan dan kelayakan hidup. Perhatian kualitas manusia dalam perspektif Islam tidak hanya terhadap kapabilitas, tetapi juga terhadap aspek iman dan takw…
Para pelaku UMKM di wilayah Bogor dalam kegiatan usahanya tidak terlepas dari masalah permodalan. KBMT Wihdatul Ummah diharapkan dapat membantu mereka dalam hal penambahan modal dan mempengaruhi pertumbuhan pendapatan usaha. Hal ini yang melatarbelakangi untuk diadakan penelitian. Permasalahan yang diungkap dalam penelitian ini adalah bagaimana pengaruh pembiayaan produktif murabahah …
Skripsi ini bertujuan untuk melihat faktor determinan pertumbuhan aset perbankan syariah di Indonesia dan Malaysia yang diukur melalui Total Aset Riil dalam rentang waktu Januari 2008 hingga Desember 2012 dengan menggunakan metode VAR/VECM. Variabel makroekonomi masing-masing negara yang digunakan meliputi industrial production index (IPI), consumer price index (CPI), interest rate (IR)…
Hubungan kerja antara KAP dan klien yang terjalin dalam jangka waktu yang panjang dapat memunculkan keraguan terhadap independensi itu sendiri karena dapat mempengaruhi obyektifitas dan independensi KAP. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh bukti empiris tentang pengaruh reputasi KAP, share growth, financial distress, audit tenure, dan pertumbuhan klien terhadap auditor …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi prediksi peringkat sukuk. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan non keuangan yang menerbitkan sukuk dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dari tahun 2002-2010 dengan jumlah 50 sampel perusahaan. Data dalam penelitian ini merupakan data panel yang diuji menggunakan aplikasi stata 10 karena merupak…
Perkembangan bank syariah memberikan kabar yang menggemberikan karena aset perbakan syariah mengalami peningkatan yang cukup signifikan dari tahun ke tahun, hingga tahun 2010 aset bank syariah mencapai Rp. 935,440 milliyar. Pesatnya pertumbuhan aset perbankan syariah di Indonesia menunjukan bahwa masyarakat sudah mulai tertarik untuk menginvestasikan dananya, dan pertumbuhan aset juga…
Tulisan ini mencoba menginvestigasi peranan sektor pembiayaan investasi perbankan syari’ah dalam memicu pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data time series IBfinancing dari tahun 2005- 2009 sebagai indikator sektor perbankan syari’ah dan 3 vaktor lainnya sebagai indikator pertumbuhan ekonomi, yaitu, Gross Domestc Product, Export, dan imp…
Tujuan: Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui Peran Informasi Akuntansi dalam Meningkatkan Pertumbuhan Kinerja Usaha Mikro, Kecil dan Menengah pada Studi Kasus Penjual Merchandise K-pop Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif komparatif. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan wawancara melalui googleform yang diberikan kepada reseponden penelitian yaitu 4 UMKM merc…