"Tujuan: penelitian ini bertujuan untuk membuat sebuah aplikasi prediksi harga saham pada sektor keuangan berbasis website yang dapat digunakan oleh pengguna untuk memprediksi saham yang akan datang. Metode: penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan metode yang digunakan dalam pembuatan website aplikasi adalah metode Rapid Application Development (RAD). Data yang digunakan …
"Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Karakteristik CEO terhadap penghindaran pajak perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dalam periode 2020-2022. Penghindaran pajak menjadi isu yang penting dalam konteks perusahaan, karena dapat mempengaruhi kinerja keuangan dan transparansi perusahaan. Metode : Metode pada penelitian ini menggunak…
Objective : This study aims to determine the factors that affecting farmers intention to pay agricultural zakat in North Jakarta. This study uses four variables, namely: zakat literacy, altruism, selfsatisfaction, and religiosity. Methodology : Multiple Linear Regression Result : The zakat literacy and self-satisfaction variables have a positive and significant effect on Farmer’s Int…
Dalam proses pembelajaran mengaitkan dua pelaku aktif yaitu guru dan siswa. Guru atau pendidik bertugas untuk mengajar dan mendidik yang mempunyai wewenang serta tanggung jawab terhadap pembelajaran siswanya, baik di sekolah ataupun di luar sekolah, baik secara individual maupun secara klasikal. Oleh karena itu, guru sepatutnya memiliki kemampuan atau kompetensi yang kompeten dalam me…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas sistem, kinerja individu, dan budaya organisasi terhadap kepuasan pengguna ERP di PT. Indokordsa. Pendekatan regresi linier berganda (metode kuantitatif) diterapkan dalam penelitian ini dengan menggunakan SPSS. Sampelnya adalah 74 responden yang berasal dari staf akuntansi, penjualan, pemasaran, pembelian dan produksi di pe…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat kepuasan nasabah pembiayaan bagi hasil pada bank Xyz kantor cabang Bogor. Data yang digunakan adalah data primer dengan menggunakan teknik kuesioner dan disebarkan kepada 40 responden pembiayaan bagi hasil di bank Xyz. Penelitian ini menggunakan 8 variabel bebas, yaitu Kualitas Layanan; Kualitas Produk…
Sebagai suatu kewajiban yang dibebankan kepada perusahaan, Corporate Social Responsibility (CSR) atau tanggungjawab sosial perusahaan merupakan salah satu aspek terpenting yang harus ada pada setiap perusahaan. Selain untuk mencari profit atau keuntungan terhadap kemajuan perusahaan itu sendiri, perusahaan juga harus memperhatikan kesejahteraan masyarakat dan lingkungan sekitar. Kewaj…
Investasi adalah penanaman modal atau uang maupun asset yang dimiliki dan dilakukan saat ini untuk menanamkan modalnya di suatu perusahaan, lembaga maupun proyek yang bertujuan untuk mendapatkan keuntungan di masa yang akan datang. Penelitian ini memiliki dua variabel independen, yaitu variabel eksternal (kelmpok acuan, return, tokoh, lokasi) dan variabel internal (religiusitas dan pe…