Pembiayaan Mudharabah merupakan pembiayaan antara dua pihak yaitu Pemilik Dana (Shahibul maal) dan pengelola dana (Mudharib) dimana dana yang diberikan oleh shahibul maal akan dikelola oleh mudharib dan keuntungan akan dibagi sesuai dengan porsi nisbah saat akad. Sistem Informasi Pembiayaan Mudharabah merupakan suatu sistem berbasis desktop yang dibuat dengan tujuan untuk memudahkan p…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan merancang sistem untuk mengukur tingkat pembiayaan BMT efektivitas berdasarkan pengendalian internal COSO. Penelitian ini menggunakan metode Analytical Hierarchy Metode proses. Data dalam penelitian ini merupakan data primer yang diperoleh dari hasil kuesioner dan wawancara. Responden dalam penelitian ini terdiri dari 3 orang ahli dan 3 oran…
Penyaluran pembiayaan yang dilakukan oleh bank syariah memiliki risikonya tersendiri sebagai bentuk alamiah dari kegiatan perbankan pada umumnya. Salah satu risiko yang melekat dari kegiatan tersebut adalah risiko pembiayaan, yaitu risiko yang didapat ketika terjadi kegagalan pihak nasabah atau lawan transaksi dalam memenuhi kewajibannya. Risiko pembiayaan direpresentasikan oleh Non P…
Usaha Mikro, Kecil dan Menengah adalah unit usaha produktif yang berdiri sendiri, yang dilakukan oleh orang perorangan atau badan usaha disemua sektor ekonomi. Namun dalam kenyataanya pelaku UMKM masih mengalami kekurangan modal. Untuk mencapai suatu keberhasilan UMKM dibutuhkan suntikan dana dari lembaga keuangan. Peran lembaga keuangan seperti Pembiayaan Syariah dan Kredit Konvensio…
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMBIAYAAN BERBASIS WEB MENGGUNAKAN AKAD MURABAHAH PADA BAITUT TAMKIN TAZKIA MADANI Pada penelitian ini akan dibuat sistem yang mampu memberikan informasi untuk laporan pembiayaan secara efisien dan efektif. Untuk membangun sistem tersebut, maka dapat dilakukan pembuatan aplikasi berbasis web dengan menggunakan PHP sebagai kode programnya dan…
Resiko terbesar yang dihadapi dalam dunia perbankan adalah risiko pembiayaan. Adapun Baitul Maal Wat Tamwil (BMT) Mandiri Artha Sejahtera adalah suatu lembaga jasa keuangan mikro yang menggunakan dasar syariah Islam dan menjalankan usahanya dengan prinsip syariah yang mengacu kepada Al-Quran dan Al-Hadits. Pada BMT Mandiri Artha Sejahtera memiliki banyak jenis pembiayaan dan bentuk akad…
Pesatnya perkembangan Teknologi Informasi telah menuntut pihak BMT Mandiri Artha Sejahtera untuk dapat menyesuaikan diri dengan tuntutan profesionalisme dalam menjalankan segala kegiatan operasionalnya, serta juga untuk dapat mengakses kebutuhan informasi yang lebih cepat dan akurat. Pembuatan Sistem Informasi Murabahah (SIM) ini diharapkan dapat mempermudah segala kegiatan pendataan …
Penelitian ini untuk menganalisa pengaruh pengungkapan sukarela mudharabah terhadap pertumbuhan dana syirkah temporer melalui tingkat risiko pembiayaan. Dalam peneltian ini risiko pembiayaan menjadi variabel mediasi (intervening) menggunakan metode analisa jalur yang menggunakan aplikasi SmartPLS 3.0. Temuan dalam penelitian ini bahwa indeks pengungkapan sukarela mudharabah memiliki hu…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pengembalian pembiayaan KPR-FLPP untuk dilakukan. Variabel dependen yang digunakan dalam penelitian ini adalah kolektabilitas/ tingkat pengembalian. Sedangkan variabel independennya adalah usia, jumlah tanggungan,tingkat pendidikan, validitas, status kepemilikan rumah, lama tinggal (domisili), jenis perusahaan, …
Tuntutan terhadap informasi untuk memenuhi kebutuhan mendorong terbentuknya suatu aplikasi yang dapat menunjang kebutuhan informasi tersebut, termasuk juga pada lembaga keuangan seperti Baitul Maal Wat Tamwil (BMT). Salah satu aplikasi tersebut adalah sistem yang mampu memberikan informasi pada transaksi pembiayaan wadiah secara efisien dan efektif. Aplikasi tersebut dibangun dengan m…