Penelitian ini menganalisis kinerja Baitul Mal Wat Tamwil (BMT) di Cibubur menggunakan pendekatan maqashid syariah indeks yang ditinjau dari tujuan Pendidikan individu, keadilan, dan kemaslahatan. Objek penelitian ini adalah seluruh BMT di Cibubur. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan masing-masing BMT di Cibubur tahun 2015-2017. Penelitian ini menggunakan …
Baitut Tamwil Hidayatullah Depok (BTH) adalah lembaga keuangan mikro syariah yang bergerak dalam bidang simpan-pinjam dan pembiayaan syariah. Saat ini, proses administrasi khususnya yang berkaitan dengan transaksi pada BTH masih dijalankan secara manual menggunakan aplikasi Microsoft Excel, hal tersebut membuat sistem pengelolaan data berjalan lambat dan pengambilan keputusan penting …
Kebutuhan perusahaan untuk memenuhi produksi utama sekaligus penambahan asset, dimana peralatan atau mesin disewa sesuai konsep operating lease / Akad Ijarah Muntahiya Bittamlik (IMBT), IMBT merupakan perjanjian sewa-menyewa yang diakhiri pemindahan hak milik dengan cara jual beli atau hibah di akhir masa sewa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan apabila dianali…
Penelitian ini dibuat dengan tujuan untuk melihat pengaruh dari faktorfaktor determinan yang ada terhadap loyalitas anggota binaan Koperasi Pemberdayaan BTTM. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif statistik, dengan populasi sebanyak 2000 orang. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan metode simple random sampling, dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden s…
Aplikasi untuk mendukung sistem operasional lembaga profit terkhusus untuk lembaga keuangan kalangan menengah ke bawah sangat penting untuk perkembangan operasional yang pesat dan menguntungkan, seperti halnya bahasan dalam skripsi ini akan membahas tentang pembuatan aplikasi mudharabah pada BMT Prima Syariah, adapun data yang diperoleh dalam pembuatan skripsi ini menggunakan data prime…
Risiko terbesar yang dihadapi dalam dunia perbankan adalah risiko pembiayaan. Adapun Baitul Maal Wat Tamwil (BMT) Prima Syariah adalah suatu lembaga jasa keuangan mikro yang menggunakan dasar syariah Islam dan menjalankan usahanya dengan prinsip syariah yang mengacu kepada Al-Quran dan Al-Hadits. Pada BMT Prima Syariah memiliki banyak jenis pembiayaan yang telah dikembangkan, salah sa…
Penelitian ini dilakukan untuk analisis dan desain pembuatan aplikasi pembiayaan akad Murabahah berbasis web pada KSPPS BMT Abuyatama. BMT Abuyatama adalah salah satu koperasi syariah yang berada didaerah Bogor. BMT Abuyatama memiliki fokus dalam bidang layanan keuangan mikro. Pada pembuatan aplikasi pembiyaan Murabahah berbasis web pada BMT Abuyatama menggunakan bahasa pemograman PHP…
Tujuan: skripsi ini membahas pengaruh customer service, fasilitas pelayanan dan promosi terhadap minat nasabah pada produk tabungan tambora PT bak NTB syariah. Metode : Penelitian yang di gunakan adalah metode SEMPLS ,dengan analisis data mengunakan smart PLS . studi kasus dari masyarakat bank NTB syariah yag memiliki tabungan tambora . Data dari penelitian ini diperoleh dari kuesioner…
Tujuan: Mengetahui faktor yang mempengaruhi persepsi mahasiswa dalam menggunakan software akuntansi saat pembelajaran jarak jauh. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif dengan disain studi kasus pada Mahasiswa. Data dari penelitian ini diperoleh dari hasil kuisioner. Penelitian ini menggunakan metode SEM dengan smartPLS. PLS merupakan teknik lain dalam ana…
Realisasi zakat di Aceh pada tahun 2020 hanya sebesar Rp57,55 miliar dari potensinya yang mencapai Rp.4 Triliun per tahun. Efisiensi dalam mengelola zakat daerah Aceh merupakan sebuah kewajiban bagi Baitul Mal Aceh guna mewujudkan mashlahat. Pengelolaan zakat yang efisien dapat dilihat dari bagaimana Lembaga tersebut dapat memberikan output yang terbaik dengan input yang tersedia. Penelitian in…