Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh efektifitas SIMAK-BMN dan ISM terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini adalah operator aplikasi SIMAK-BMN pada kantor pemerintah di kota dan kabupaten Bogor. Sampel yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 40 responden, selanjutnya data dikumpulkan…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh audit fee dan komite audit terhadap kualitas audit. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII) dengan periode waktu selama 3 tahun yakni 2016-2018. Perusahaan yang dijadikan sampling dipilih berdasarkan metode purposive sampling yang sebelumnya sudah ditentukan kriterianya oleh penuli…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas audit terhadap anomali akrual.Dengan pengukuran kualitas audit yaitu KAP Big4 dan Non Big4 sebagai moderator terhadap laba akrual. sampel penelitian ini adalah perusahaan infrastruktur yang terdaftar di indeks saham syariah indonesia (ISSI) untuk periode sebelum pergantian kepala negara yaitu 2009-2013 dan periode sesudah y…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dampak penerapan enterprise perencanaan sumber daya pada kualitas laporan keuangan. Variabel independen digunakan enterprise resource Planning (ERP) yang diukur menggunakan dummy variabel, sedangkan variabel terikat dalam penelitian ini adalah kualitas keuangan pernyataan. Penelitian ini menggunakan dua variabel kontrol yaitu profitabilitas dan uku…
Tujuan dari penelitian ini untuk menguji determinan tingkat kepatuhan PSAK 107 pada bank syariah di Indonesia. Terdapat tiga variabel independen seperti karakteristik DPS, karakteristik CFO, dan Kualitas Audit.Karakteristik DPS di ukur dengan reputasi, rangkap jabatan, dan ukuran DPS. Karakteristik CFO/CEO diukur dengan latar belakang pendidikan, dan masa jabatan CFO/CEO tersebut. Sed…
Penelitian ini bertujuan menganalisis secara empiris tingkat penerapan biaya kualitas, kualitas hubungan dengan pelanggan, hubungan biaya kualitas dan kualitas hubungan dengan pelanggan, serta strategi peningkatan kualitas hubungan pada 212Mart. Sampel diambil dari 5 gerai 212Mart Kota Bogor dengan menyebar kuesioner kepada 10 perwakilan manajemen 212Mart dan 106 pelanggan. Metode yan…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan mengetahui secara empiris pengaruh Kualitas Produk Persepsi Harga dan Inovasi pada Komunitas Tangerang Max Owners. Analisis ini menggunakan variabel independen yaitu Kualitas Produk, Persepsi Harga, dan Inovasi. Variabel dependennya adalah Keputusan Pembelian. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan populasi sebanyak 64 responden. Teknik…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Produk dan Harga terhadap kepuasan pelanggan pada produk HNI-HPAI. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah Pelanggan atau konsumen yang sudah menggunakan/mengkonsumsi produk HNI-HPAI yang berada di Jakarta . Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden dan pengambilan…
Tujuan : Skripsi membahas tentang bagaimana pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan dan loyalitas pelanggan dimana studi kasus penelitian ini dilakukan pada jasa pengiriman PT. Pos Indonesia . Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan subjek penelitian yaitu pada wilayah Sumatera Barat. Data penelitian diperoleh dari hasil kuesioner, dan dari dokumen-dokum…
Tujuan : Skripsi ini bertujuan untuk mencari tahu apakah ada pengaruh gaya hidup, harga, dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian produk oclo.official pada generasi Y dan Z di Bogor. Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel menggunakan non-probability sampling dan purposive sampling dengan menyebar kuesioner kepada konsumen yang mebe…