Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi, Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pemakai sistem informasi di Perbankan Syariah. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pendekatan kuantitatif, yang meliputi penggunaan metode korelasional dan verifikatif untuk mengumpulkan dan menganalisis data. Jumlah sampel sebnayak 100 r…
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh implementasi Total Quality Management secara parsial dan simultan terhadap kinerja perusahaan dengan variabel Total Quality Management yang meliputi fokus pada pelanggan, perbaikan berkesinambungan, pendidikan dan pelatihan, serta pemberdayaan karyawan. Sedangkan kinerja perusahaan dinilai menggunakan pendekata…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia dan Sistem Pengendalian Internal terhadap Pengelolaan Keuangan Masjid di DKI Jakarta. Populasi dalam penelitian ini adalah masjid yang berada di DKI Jakarta. Jumlah kuesioner yang disebarkan berjumlah 64 kuesioner dan kembali ke penulis hanya 58, Masjid yang dijadikan sampling dipilih dengan metode purpo…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tentang faktor-faktor yang memengaruhi kualitas laba pada perusahaan jasa yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Lima variabel terpilih adalah investment opportunity set, leverage, ukuran perusahaan, konservatisme akuntansi, dan likuiditas. Metode regresi berganda diterapkan pada sampel dari 46 perusahaan jasa yang terdaftardi BEI dari period…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Kualitas Audit (Audit Quality) dan Pergantian Audit (Audit Exchange) Terhadap Ketepatan Waktu (Timeliness) Pelaporan Keuangan. Sampel yang di ambil dalam penelitian ini merupakan perusahaan yang terdaftar dalam Jakarta Islamic Index pada tahun 2016-2018. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel bebas pergantian audit ber…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Efektivitas komite audit Dus Karakterotik Chief Executive Officer (CEO) Terhadap Kualitas Labe Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar dalam Bursa Efik Indonesia pada tahun 2015-2018 Perusahaan yang dijadikan sampling dipilih dengan metode purposive sampling yang sudah ditentukan kriterianya oleh penulis Samp…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui “pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Pengendalian Internal, dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap kualitas laporan keuangan organisasi pengelola zakat di Jabodetabek”. Dalam penelitian ini, terdapat 3 (tiga) variabel independen yaitu Kompetensi Sumber Daya Manusia, pengedalian internal, dan Pemanfaatan Teknologi Informasi.Sedan…
Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisa mengenai pengaruh audit capacity stress terhadap kualitas audit dengan komite audit dan audit tenure sebagai variabel moderasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang dilakukan pada perbankan yang terdaftar pada Otoritas Jasa keuangan (OJK) pada tahun 2014-2017. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling. D…
Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh karakteristik Dewan Pengawas Syariah, kualitas audit, dan komite audit terhadap kualitas laba bank syariah di Indonesia. Karakteristik Dewan Pengawas Syariah (DPS) yang digunakan dalam penelitian ini adalah rangkap jabatan dan remunerasi DPS. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan data yang berasal dari annual repor…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Time Budget Pressure terhadap Kualitas Audit dengan Audit Tenure dan Spesialisasi Auditor sebagai variabel moderasi. Populasi dalam penelitian ini yaitu perusahaan yang terdaftar dalam Indeks Saham Syariah Indonesia pada tahun 2017-2018. Perusahaan yang dijadikan sampling dipilih dengan metode purposive sampling yang sudah ditentukan…