"Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepemilikan institusional dan karakteristik CEO terhadap konservatisme akuntansi pada perusahaan sub sektor Transportasi, Restoran, Hotel, dan Pariwisata yang terdaftar di Indeks Saham Syariah tahun 2020-2021. Metode : Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif, yakni dengan melakukan uji regresi data panel da…
Pada tanggal 8 Januari hingga April 2022 tercatat sebanyak 118.000 jamaah umroh yang sudah diberangkatkan ke Tanah Suci. Antusiasme umat Islam di Indonesia untuk menunaikan ibadah umrah berdampak positif bagi perkembangan bisnis Penyelenggara Perjalanan Ibadah Umrah (PPIU). Pada tahun 2010 umroh backpacker sudah mulai kembali menjadi tren di kalangan masyarakat Indonesia. Banyak keunt…
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui evaluasi konteks, input, proses, dan produk pada implementasi kurikulum merdeka mata pelajaran IPS di SMP Bina Bangsa Seahtera Bogor. Berdasarkan, ada beberapa permasalahan dalam penerapan kurikulum merdeka di SMP IT Bina Bangsa Sejahtera diantaranya: pemahaman guru dan kompetensi guru tentang kurikulum merdeka yang meliputi tentang admini…
The independent curriculum is a curriculum concept that aims to provide more optimal learning for students. In this curriculum, intracurricular learning is carried out with a variety of methods so that students can have strong concepts and strengthen their competencies. This study aims to evaluate the implementation of the independent curriculum in overcoming b…
Perkembangan perbankan syariah di Indonesia dapat dikatakan berkembang dengan pesat, terlihat dari jumlah BUS, total aset, dan beberapa indikator lainya yang meningkat dari tahun ke tahun. Ini menyebabkan perlu adanya pengukuran kinerja perbankan syariah tersebut agar dapat bersaing dengan perbankan konvensional. Tulisan ini bertujuan untuk menganalisis kinerja perbankan syariah dibandi…
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Sampel penelitian ini adalah 7 perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2005-2009. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diambil dari laporan tahunan perusahaan pertambangan. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat pengaruh mekanisme corporate governance dan pengungkapan corporat…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah tiga mekanisme GCG berpengaruh atau tidak terhadap manajemen laba yang diproksikan dengan discretionary accrual (DACC). Mekanisme GCG tersebut adalah Kepemilikan Manajerial (KI), Komite Audit (KA) dan Komisaris Independen (KI). Data yang digunakan adalah data panel sepuluh perusahaan yang termasuk dalam penilaian CGPI selama tiga tahun …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan kinerja keuangan Pemerintah Kabupaten/Kota yang akan membentukan Provinsi Cirebon (Kabupaten/Kota Cirebon, Indramayu, Kuningan dan Majalengka) dengan Jawa Barat dan mengetahui apakah terdapat perbedaan dalam kinerja keuangan berdasarkan rasio kemandirian, efektivitas, efisiensi dan aktivitas keuangan daerah. Metode yang digunakan …
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisi Pengaruh Good Corporate Governance Dan Kinerja Keuangan Terhadap Potensi Kebangkrutan Perusahaan. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang konsisten terdaftar pada Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) di Bursa Efek Indonesia Selama Periode 2015-2018. Perusahaan yang dijadikan sampling dipilih dengan metode purposive sampling yang…