Tujuan : Membantu masjid dalam meningkatkan keterlibatan aktif jamaah dalam program pemberdayaan ekonomi masjid dengan konsep ta’awun untuk mencapai hasil yang lebih baik. Goal. Semakin Banyak Masjid Makmur. Metode : Metode Kualitatif Hasil/Temuan : Pemberdayaan Ekonomi Umat Berbasis Masjid Dengan Konsep Ta’awun sangat efektif
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menyusun formula indeks pemberdayaan masjid berbasis Maqashid Syariah sebagai alat ukur tingkat keberdayaan masjid. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan kuantitatif (mixed method). Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara mendalam (indepth interview) bersama para pakar yang terdiri dari akademisi, praktisi, ulama dan reg…
Tujuan – Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh literasi keuangan, akses finansial, pemberdayaan, dan religiusitas terhadap kinerja UMK. Metode Penelitian - Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan Structural Equation Modelling (SEM) dan diolah menggunakan analisis Partial Last Square (PLS) dan Package for the Social Sciences (SPSS). Sampel penelitian yang…
Penelitian ini bertujuan untuk melihat adakah peningkatan, pengaruh, hubungan, dan bagaimana perubahan kondisi kemiskinan pada diri anggota sebelum dan sesudah mengikuti program pemberdayaan pada Baitut Tamkin terhadap aspek finansial, sosial, dan spiritual. Melalui survey lapangan dan analisis perbandingan terdapat beberapa temuan: pertama, bahwa pendapatan, tabungan, asuransi, dan p…
Penelitian ini membahas mengenai program wakaf uang sebagai piranti pengembangan perekonomian umat dalam hal spiritual dan ekonomi, yang dijalankan oleh PBNU (Pengurus Besar Nahdlatul Ulama) yaitu oleh bidang LWPNU (Lembaga Wakaf dan Pertanahan Nahdlatul Ulama) yang di namai GERWAKU SENA (Gerakan Wakaf Uang Sejuta Nahdliyyin). Pembahasan secara garis besar yaitu mengenai pengelolaan w…
Menurut Dirjen Pengelolaan Sampah, Limbah dan B3 KLHK Tuti Hendrawati Mintarasih sampah di Indonesia akan mencapai 68 juta ton pada tahun 2019 (CNN Indonesia, 2015). Menurut data BPS 2017, pada tahun 2013-2014 presentase perilaku rumah tangga menurut provinsi dan perlakuan pemilahan sampah mengalami kenaikan hingga mencapai 90% dalam hal tidak memilah sampah. Berdasarkan hasil studi pa…
Penelitian ini bertujuan untuk melihat adakah peningkatan, pengaruh, hubungan, dan bagaimana perubahan kondisi kemiskinan pada diri anggota sebelum dan sesudah mengikuti program pemberdayaan pada Baitut Tamkin terhadap aspek finansial, sosial, dan spiritual. Melalui survey lapangan dan analisis perbandingan terdapat beberapa temuan: pertama, bahwa pendapatan, tabungan, asuransi, dan p…
Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat pendapatan mustahik sebelum dan sesudah mengikuti program Umat Mandiri yang dibentuk oleh Pusat Zakat Umat (PZU) Perwakilan Ciamis. Penelitian ini juga bertujuan untuk menganalisis tingkat kedalaman kemiskinan dan tingkat keparahan kemiskinan mustahik sebelum dan sesudah mengikuti program tersebut. Jenis data yang digunakan adalah data primer…
Indonesia memiliki jumlah masjid terbanyak di dunia yaitu sebanyak 800.000 masjid. Salah satu fungsi masjid sebagaimana yang dicontohkan Rasulullah Shalallahu alaihi wassalam adalah sebagai pusat pemberdayaan ekonomi. Akan tetapi, kegiatan pemberdayaan ekonomi berbasis masjid belum optimal. Pengelolaan pemberdayaan ekonomi berbasis masjid yang optimal akan berdampak pada peningkatan ekonom…
Penelitian ini dibuat dengan tujuan untuk melihat pengaruh dari faktorfaktor determinan yang ada terhadap loyalitas anggota binaan Koperasi Pemberdayaan BTTM. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif statistik, dengan populasi sebanyak 2000 orang. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan metode simple random sampling, dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden s…