"Tujuan : Analisa benefit, opportunity, cost, dan risk pada Yayasan Wakaf Hutan Bogor serta mengetahui implementasi yang dilakukan pada Yayasan Hutan Wakaf Bogor Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan kuantitatif (mixed method). Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara mendalam dengan para ahli yang terdiri dari akademisi, praktisi, akademisi dan re…
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel pengetahuan, sikap, norma subjektif, dan kontrol perilaku yang dirasakan terhadap minat beli Non-Muslim pada produk makanan bersertifikasi halal. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan mensurvei 100 konsumen non-Muslim dari usia 15 tahun di Kabupaten Bangka Selatan melalui media elektronik (googl…
This research aims to explore the factors influencing consumers' purchasing intentions at halal-labeled restaurants, especially among Millennials in Bogor. By adopting the Theory of Planned Behavior (TPB) as a conceptual framework, this study is limited to a sample scope involving 222 respondents aged 20-39 who practice Islam, including both students and private sector individuals residing in B…
Meningkatkan pendapatan merupakan hal yang sangat penting dalam suatu usaha. Oleh karena itu untuk meningkatkan pendapatan usaha maka diharapkan adanya pembiayaan yang diberikan dalam meningkatkan modal dan asset usaha dagang, pembiayaaan yang baik akan meningkatkan modal dan asset dan secara simultan akan meningkatkan pendapatan nasabah. Skripsi ini membahas tentang pengaruh pembiayaa…
Ditengah maraknya bisnis yang berlabel syariah di Indonesia yang semakin berkembang merupakan fenomena yang menarik. Perkembangan ini termasuk didalamnyaa bisnis dibidang kecantikan yaitu Salon Syariah. Dalam perkembangan salon muslimah yang beredar di kalangan masyarakat sangat banyak sekali sehingga membuat muslimah yang akan melakukan perawatan menjadi bingung serta was-was apakah …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana sebenarnya perpajakan di negara tersebut mengetahui konsep perpajakan menurut Abdul Qadim Zallum dan mengetahui caranya pandangan Islam ditinjau dari konsep perpajakan. Penelitian ini menggunakan penelitian sejarah normatif – pendekatan filosofis. Dalam Dalam hal penentuan data, data yang diperlukan diambil dari literatur berupa buk…
Tujuan penelitian ini menganalisis penerapan Customer Satisfaction Index (CSI) Pada layanan bank syariah mandiri cabang bogor 2.pengaruh penerapan Important Performance Analysis(IPA) pada layanan bank syariah mandiri 3. Pengaruh Customer Satisfaction Index (CSI) Dan Important Performance Analysis (IPA) Tingkat kepuasan yang dirasakan oleh nasabah BSM cabang Bogor ditunjukan dalam vari…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang memotivasi wakif dalam berwakaf di Kota Bogor. Data yang digunakan adalah data primer dengan menggunakan teknik kuesioner dan disebarkan kepada 103 responden wakif Kota Bogor. Penelitian ini menggunakan 9 variabel bebas, yaitu Religiusitas; Literasi Wakaf; Kepercayaan Wakif kepada Lembaga Wakaf; Pendapatan; Kekayaan; Efisi…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan dan juga tingkat harga pembiayaan atau pricing terhadap tingkat kepuasan nasabah pembiayaan konsumer BSM Implan KEMENAG wilayah Bogor. Dalam penelitian ini terdapat dua variabel yaitu variabel eksogen dan variabel endogen. Untuk variabel eksogen meliputi kualitas layanan dan pricing, sementara untuk variabel endogen y…
Penelitian ini dilakukan untuk desain dan pembuatan aplikasi dengan akad Tabarru’ yang berbasis web pada PT. Takaful Keluarga cabang Bogor Kota. PT. Takaful Keluarga merupakan Asuransi Syariah pertama di Indonesia yang diresmikan oleh Menteri Keuangan Republik Indonesia Dr. Mar’ie Muhammad pada tanggal 5 Mei 1994. Bahasa yang digunakan dalam pembuatan pemograman adalah PHP dengan …