Berdasarkan laporan Thomson Reuters (2014), dijelaskan bahwa populasi muslim diperkirakan akan meningkat pada tingkat 1,5 persen setiap tahunnya. Penduduk muslim menegaskan bahwa tingkat sensitivitas Islam di pasar untuk produk beragam seperti makanan, perbankan, keuangan, fashion, kosmetik, perjalanan perawatan kesehatan, dan sebagainya semakin ditingkatkan. Terkait dengan hal terseb…