Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh karakteristik dewan komisaris dan karakteristik komite audit terhadap rating sukuk. Variabel independen, yaitu karakteristik dewan komisaris yang di ukur menggunakan komisaris Independen dan rangkap jabatan dewan komisaris serta karakteristik komite audit diukur menggunakan audit independen dan ukuran komite audit, sedangkan variabel…