Indonesia merupakan negara dengan mayoritas penduduk Muslim. Hal tersebut merupakan aset terbesar dalam penghimpunan dana zakat pada Organisasi Pengelola Zakat. Ketika potensi zakat yang dimiliki Indonesia semakin besar, maka terdapat dana potensial yang sangat besar yang dapat dimanfaatkan untuk pengembangan ekonomi melalui pengentasan kemiskinan dan membangun kesejahteraan masyaraka…