Sepanjang tahun 2018, Indonesia telah menjadi penyuplai bahan baku kakao terbesar ketiga di dunia. Daerah sentra produksi kakao berada di Sulawesi dan Sumatra. Sementara untuk Jawa barat, sentra kakao berada di Kab. Ciamis dan Pangandaran dan untuk Provinsi Banten, sentra kakao berada di 3 Kabupaten, yakni Kab. Lebak, Kab. Pandeglang dan Kab. Serang. Di Kab. Kuningan Provinsi Jawa Bar…