This research aims to analyze the prohibition on giving wages to foundation organs (founders and trustees) from an Islamic perspective, especially on the principles of justice. This research is included in the type of qualitative descriptive research (non-statistical) using the library research method (literature review) through a juridical-normative and conceptual approach. The results of the …
Pembangunan ekonomi pada saat sekarang ini hanya berorientasi pada pertumbuhan ekonomi tanpa melihat aspek sosial dan lingkungan yang sangat diperlukan dalam pembangunan suatu negara. Sehingga terjadi krisis-krisis dunia berkelanjutan termasuk di Indonesia Padahal sesungguhnya, pembangunan yang tepat juga membutuhkan keberlanjutan untuk generasi berikutnya. Oleh karena itu muncullah t…
Pada umumnya metode penilaian yang digunakan pada akuntansi konvensional adalah metode historical cost accounting yang mengasumsikan bahwa harga-harga akan stabil. Pada kenyataannya, asumsi ini sebenarnya tidak ada sehingga informasi yang dihasilkan menjadi tidak relevan karena informasi yang ada tidak menggambarkan keadaan yang sesungguhnya. Sedangkan current value accounting menganggap b…