Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menilai apakah terdapat perbedaan dalam pencapaian hafalan Al-Qur'an di antara mahasiswa yang menerapkan metode Talaqi, Takrir, dan Tasm'i di Hafidzpreneur IAI Tazkia. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan menggunakan teknik analisis Anova (Analisis of Variance) yang dilakukan dengan one-way anova dan uji scheffe. Teknik analisi data …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh tingkat sosial ekonomi, pendidikan kewirausahaan, dan lingkungan terhadap minat berwirausaha Mahasiswa Hafidzpreneur IAI Tazkia. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode penelitian Regresi Linear Berganda (RLB). Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling dengan penga…