Seiring dengan majunya perkembangan jaman, perkembangan fashion hijab pun semakin berkembang pesat. Saat ini hijab tidak hanya digunakan sebagai pemenuh kewajiban syariat untuk menutup aurat, namun juga masuk ke tren fashion. Oleh karena itu, penulis tertarik untuk membangun bisnis hijab dengan desain yang berbeda sehingga disini penulis melakukan penelitian rencana model bisnis denga…