Indonesia merupakan salah satu negara dengan jumlah penduduk muslim terbesar di dunia, hal ini memiliki potensi besar dalam pemberdayaan ummat dan kemajuan perekonomian Indonesia. Salah satu intrumen untuk pengembangan pemberdayaan ummat adalah wakaf. Potensi ini menuntut para nazhir sebagai wali amanat aset untuk melaksanakan akuntabilitas dalam administrasi dan harus mampu menguji releva…
Tujuan: Skripsi ini bertujuan untuk meninjau, memahami serta mendokumentasikan pengelolaan, perlakuan akuntansi dan praktek pelaporan imbalan CWLS Ritel SWR001 di lembaga yang ditunjuk sebagai Nazhir CWLS Ritel SWR001 di Indonesia. Metode: Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Hasil/Temuan: Penelitian ini menyimpulkan bahwa BSM Umat tel…