Perkembangan bank syariah memberikan kabar yang menggemberikan karena aset perbakan syariah mengalami peningkatan yang cukup signifikan dari tahun ke tahun, hingga tahun 2010 aset bank syariah mencapai Rp. 935,440 milliyar. Pesatnya pertumbuhan aset perbankan syariah di Indonesia menunjukan bahwa masyarakat sudah mulai tertarik untuk menginvestasikan dananya, dan pertumbuhan aset juga…
Dalam menjalankan fungsinya sebagai lembaga intermediasi, keberlangsungan bisnis bank Syariah akan selalu bergantung pada DPK yang akan disalurkan kepada masyarakat dalam bentuk pembiayaan dan melakukan aktifitas investasi saat terjadi kelebihan likuiditas khususnya pada SBIS. Metode VAR-VECM dipilih penulis untuk menganalisis kontribusi dan stabilitas pengaruh DPK, pembiayaan dan SBIS …
Kemiskinan merupakan permasalahan yang tidak pernah berakhir yang dihadapi oleh setiap negara, khususnya Indonesia. Indonesia merupakan negara dengan penduduk muslim terbanyak di dunia, dimana keuangan syariah memiliki peluang yang sangat besar untuk tumbuh dan berkembang. Keuanga syariah, semenjak lahirnya hingga saat ini telah berkembang cukup pesat di Indonesia, dimana setiap tahun…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh, untuk mengetahui guncangan dan untuk mengetahui seberapa besar kontribusi yang diberikan variabel-variabel terhadap mismatch yang terjadi di Bank Umum Syariah dan Unit Usaha Syariah. Variabel yang digunakan pada penelitian ini yaitu total Dana Pihak Ketiga Saving, total Dana Pihak Ketiga Investment, total Pembiayaan Uncertain, total …