Bisnis kuliner di Indonesia terus mengalami perkembangan terutama di era modern saat ini bisnis kuliner menjadi suatu hal yang bersifat kekinian. Salah satu kuliner yang menjadi pencerminan budaya dan tradisi dari kepulauan nusantara serta memegang posisi penting dalam budaya indonesia yaitu kuliner tradisional. Ragam kuliner tradisional Indonesia dari segi penyebaran dan pelestariannya…
Indonesia merupakan Negara dengan jumlah kuliner terbanyak, kuliner tradisional Indonesia merupakan bagian dari budaya layaknya tarian daerah maka dari itu perlu dilestarikan dan dipopulerkan ke mancanegara. Permasalahan yang terjadi pada pertumbuhan pasar streetfood tradisional Indonesia khususnya masakan nasi pecel terletak pada orisinalitas tanpa inovasi dan terkesan kuno dan membo…
Makanan merupakan,,kebutuhan paling dasar dan utama bagi setiap makhluk hidup yang sifatnya naluriah, tetapi jenis makanan apa yang layak dan tidak layak dimakan, cara mengolah, menyajikan, fungsi dan perilaku makannya adalah termasuk dalam lingkup kebudayan.Di provinsi Riau, memiliki aneka kuliner tradisional yang dijamin lezat dan nikmat, Pada umumnya masakan khas menjadi makanan suguhan…