Udang vannamei merupakan salah satu komoditas unggulan produk perikanan budidaya yang banyak dibudidayakan dan memiliki prospek yang baik sangat baik sehingga perlu dikembangkan. Diperlukan strategi yang tepat untuk pengembangan budidaya yang berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor kekuatan dan kelemahan, menganalisis faktor peluang dan ancaman, mengembangkan …