Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesuaian praktik yang diterapkan oleh Bank Jabar Banten Syariah dengan PSAK 102 dalam perlakuan akuntansi pendapatan atas pembiayaan murabahah dan metode yang digunakan dalam pengakuan pendapatan murabahah. Penelitian ini menggunakan metodelogi deskriptif kualitatif, yaitu lebih menekankan pada penggunaan peneliti sebagai alat utama pengumpul d…