Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi pembiayaan mudharabah pada perbankan syariah di Indonesia. Variabel independen yang digunakan adalah DPK, SBIS, dan NPF. Variabel dependennya adalah pembiayaan mudharabah. Metode yang digunakan adalah Regresi Linier Berganda. Data pada penelitian ini adalah data sekunder bulanan pada periode Januari 2005 - Desember…
Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui perlakuan akuntansi pebiayaan mudharbah berdasarkan PSAK 105 pada BPRS Amanah Ummah dengan menilai kesesuaian antara pengakuan, pengukuran, penyajian dan pengungkapan akuntansi pembiayaan mudharabahndi BPRS Amanah Ummah dengan poin – poin PSAK 105. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Metode p…
Tuntutan terhadap informasi untuk memenuhi kebutuhan mendorong terbentuknya suatu aplikasi yang dapat menunjang kebutuhan informasi tersebut, termasuk juga pada lembaga keuangan seperti Baitul Maal Wat Tamwil (BMT). Salah satu aplikasi tersebut adalah sistem yang mampu memberikan informasi pada transaksi pembiayaan mudharabah secara efisien dan efektif. Aplikasi tersebut dibangun deng…
Pada penelitian ini akan dibuat sistem yang mampu memberikan informasi pada transaksi pembiayaan mudharabah secara efisien dan efektif. Untuk membangun sistem tersebut, maka dapat dilakukan pembuatan sistem berbasis desktop dengan menggunakan C# sebagai kode programnya dan SQL Server sebagai basisdatanya. Adapun langkah-langkah penelitiannya meliputi: analisa kebutuhan sistem, perancan…
Tuntutan terhadap informasi untuk memenuhi kebutuhan mendorong terbentuknya suatu aplikasi yang dapat menunjang kebutuhan informasi tersebut, termasuk juga pada lembaga keuangan seperti Baitul Maal Wat Tamwil (BMT). Salah satu aplikasi tersebut adalah sistem yang mampu memberikan informasi pada transaksi pembiayaan mudharabah secara efisien dan efektif. Aplikasi tersebut dibangun deng…
Pada penelitian ini dirancang sebuah aplikasi yang dapat membantu dalam pengolahan data terkait pembiyaan Mudharabah secara efektif. Aplikasi akad mudharabah pada BMT Inkopsyah Jakarta Timur. Aplikasi ini berbasis Web dengan Laravel sebagai Framework. Dalam pengembanganya aplikasi ini dinuat dengan menggunakan bahasa pemograman PHP dan menggunakan MYSQL sebagai basis datanya. Tujuan pemb…