Adapun tujuan penelitian yang dilakukan pada UMKM di Kecamatan Lubuk Dalam Kabupaten Siak adalah untuk mengetahui apakah penerapan akuntansi yang dilakukan pada UMKM di Kecamatan Lubuk Dalam Kabupaten Siak berdasarkan konsep-konsep dasar akuntansi
Objectives : The purpose of this study is to analyze conformity between the financial statements presented by salimah cooperative with SAK EMKM and its factors Methods : This research study use qualitative analysis techniques to compare the financial statement practices of the Salimah cooperative with the presentation standards outlined by the Indonesian Financial Accounting Standards for…
Tujuan: Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh sikap, norma subjektif, dan kontrol perilaku yang dirasakan terhadap niat pelaku Usaha Mikro dan Kecil (UMK) dalam mengajukan sertifikasi halal. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif melalui metode SEM-PLS dengan mengambil studi kasus di wilayah Jabodetabek. Data dari penelitian ini diperoleh dari hasi…
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja penyelia halal dalam mendampingi UMK binaan Tazkia untuk sertifikasi produk halal. Penelitian ini menggunakan analisis tematik untuk mengidentifikasi tema atau pola yang ditemukan terhadap peranan dan tantangan penyelia halal dalam mendampingi UMK binaan Tazkia yang berlokasi di Bogor untuk sertifikasi halal. Metode: Penelitian…
Tujuan – Penelitian ini bertujuan untuk melihat faktor – faktor penentu kesiapan UMKM jawa barat terhadap intensi untuk berkontribusi dengan GHH (Global Halal Hub) menggunakan landasan TPB (Theory of Planned Behaviour). Metode – Menggunakan teknik systematik random sampling dengan melakukan metode survei dalam mengumpulkan data, melalui kuesioner yang dibagikan secara online kepa…
Populasi Muslim tumbuh dengan sangat cepat dan diperkirakan akan meningkat 26% dari populasi dunia pada tahun 2030. Peningkatan ini mengakibatkan wisatawan muslim menjadi salah satu segmen wisata yang tumbuh paling cepat di industri pariwisata. Ukuran pasar yang besar ini membuat pariwisata halal semakin penting untuk diperhatikan. Tim Percepatan dan Pengembangan Pariwisata Halal dari…
Penelitian ini bertujuan menganalisa dan merancang Standard Operasional Prosedure yang disusun untuk diterapkan pada platform fintech BTTM Tazkia dan sebagai role model bagi platform fintek lainnya, dengan menggunakan empat metode dari Business Process Management (BPM) Life Cycle dan di dokumentasikan menggunakan pemodelan proses bisnis flowchart. Penelitian ini menemukan bahwa usulan…
Sesuai dengan peraturan Bank Indonesia No. 6/7/PBI/2004 tentang SBIS dan Fatwa Dewan Syariah Nasional No. 36/DSN-MUI/X/2002, perbankan syariah yang mengalami kelebihan likuiditas dapat menitipkan dananya pada SWBI dalam jangka pendek. SWBI telah diluncurkan sejak Februari 2002. Pada bulan Maret 2008, SWBI tidak diberlakukan lagi dan diganti dengan istilah SBIS dengan menggunakan akad …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan BMT Al-Hidayah terhadap pemberdayaan usaha mikro dan kendala dalam pengelolaan BMT dalam pemberdayaan usaha mikro, sehingga diperoleh alternatif solusi agar dapat mengurangi kendala menuju kinerja yang optimal di BMT Al-Hidayah. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian lapangan, sifat penelitian eksploratif deskriptif, dimana…
Takaful Mikro Indonesia (TAKMIN) merupakan satu-satunya lembaga asuransi mikro syari’ah di Indonesia yang keberadaannya banyak membantu masyarakat golongan menengah ke bawah dalam hal pembiayaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui indikator-indikator pengukuran kinerja yang selama ini digunakan oleh Takmin Working Group, mengetahui peta strategi yang sesuai dengan keadaan Takmin, …