Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan perbedaan pengaruh pemilihan metode akuntansi penyusutan dan persediaan terhadap kinerja dengan proksi laba. Metode penyusutan yang digunakan yaitu metode straight line, output productive dan double decline. Sedangkan metode akuntansi persediaan yaitu metode average dan FIFO terhadap kinerja dengan proksi laba. Metode-metode tersebut sudah d…
Tujuan : Penelitian ini membahas tentang perhitungan metode penyusutan aset tetap menurut standar akuntansi keuangan dan peraturan perpajakan pada PT. Keraton Alam Indonesia Cabang Cirebon Metode : Metode yang digunakan oleh penulis adalah kualitatif deskriptif. Jenis data yang digunakan pada penelitian ini adalah data sekunder. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan t…