Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konflik keagenan terhadap kebijakan dividen. Konflik keagenan diproksikan pada kepemilikan manajerial, investment opportunity set dan kebijakan utang. Model penelitian yang digunakan adalah model regresi data panel. Objek penelitian ini adalah perusahaan listed Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2008-2011 dengan spesifikasi sektor pe…
Penelitian ini bertujuan untuk melihat seberapa pengaruhnya kebijakan hutang, profitabilitas, ukuran perusahaan, dan likuiditas perusahaan terhadap kebijakan dividen pada Jakarta Islamic Index mulai tahun 2014 sampai 2017 berturut-turut. Melalui hasil purposive sampling hanya 15 perusahaan dari perusahaan yang diteliti. Data dalam penelitian ini diperoleh dari IDX dan situs masing-mas…