Tujuan: Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis pengaruh variabel Produk Domestik Bruto (PDB), inflasi, jumlah penduduk bekerja dan jumlah aset bank syariah terhadap perkembangan sukuk korporasi di Indonesia periode 2013-2022. Metode: Penelitian ini dilakukan dengan jenis data sekunder time series dengan frekuensi kuartalan sebagai basis data penelitian. Penelitian ini dilakuk…
Penelitian ini menganalisis tentang determinan peringkat sukuk dan peringkat obligasi di Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui determinan peringkat sukuk dan peringkat obligasi yang paling berpengaruh setelah dilakukan pengujian secara terpisah. Penelitian ini menggunakan rasio-rasio keuangan dan non rasio keuangan seperti pertumbuhan perusahaan (growth), ukura…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan biaya hutang sukuk dibandingkan dengan obligasi sebagai sumber dana bagi perusahaan. Objek pada penelitian ini adalah seluruh sukuk dan obligasi korporasi yang diterbitkan perusahaan-perusahaan di Indonesia sejak Oktober 2006 sampai Juli 2010. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini ialah dengan membandingkan rata-rata biaya hu…
Sukuk pada saat ini menjadi satu instrumen yang sangat populer di masyarakat hingga sekarang. Pada penelitian ini penulis akan membahas dan menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi permintaan Sukuk Negara Ritel di Indonesia. Pada penelitian ini melihat pengaruhuh BI rate, yield Sukuk Ritel, deposito rate, produk lain yaitu ORI terhadap tingkat permintaan Sukuk Ritel di Indonesia. P…
Pasar modal memiliki peran yang sangat besar bagi perekonomian suatu negara karena pasar modal menjalankan 2 (dua) fungsi sekaligus, yaitu fungsi ekonomi dan fungsi keuangan. Sesuai dengan perkembangan kebutuhan akan produk investasi yang memberikan kepastian hukum, maka kehadiran investasi sukuk sangat ditunggu oleh banyak investor di Indonesia. Penelitian ini meneliti tentang perban…
Saat ini, persaingan semakin ketat terjadi di semua aspek. Hal ini mengakibatkan perusahaan mencari strategi yang tepat untuk menghadapi persaingan. Strategi yang dapat dilakukan untuk mempertahankan eksistensi perusahaan adalah dengan menerapkan relationship marketing. Selain itu terdapat kesenjangan hasil di beberapa penelitian sebelumnya, termasuk menurut para ahli ekonomi. Perumus…