Konsistensi dan daya banding sebuah laporan keuangan merupakan salah satu syarat agar sebuah informasi akuntansi berkualitas serta berguna bagi pemakainya dalam menentukan kebijakan terkait keputusan investasinya. Penelitian sebelumnya menunjukan masih banyak perusahaan publik yang tidak konsisten dalam menyajikan laporan keuangan serta akuntan publik yang tidak memberikan penjelasan da…
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris mengenai pengaruh opini audit, pertumbuhan aset dan reputasi auditor terhadap peringkat sukuk pada perusahaan yang terdaftar di PEFINDO. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, terdiri dari empat variabel yaitu opini audit, pertumbuhan aset, reputasi auditor sebagai variabel bebas dan peringkat sukuk sebagai variabel terik…