Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis pengaruh Good Corporate Governance, Leverage, dan Ukuran Perusahaan terhadap Corporate Social Responsibility pada Perusahaan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar pada Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) pada tahun 2015-2017. Pengambilan sampel penelitian dilakukan dengan metode purp…
Alasan mengapa bank syariah Indonesia masih berjalan di belakang negara lain dalam hal pengembangan dan kepemilikan aset adalah kurangnya pemahaman publik. Hadir pada tahun 1999, Bank Syariah Mandiri saat ini merupakan bank syariah yang memimpin pasar online dengan memiliki lebih dari 72.000 pengikut di Halaman Facebook Resmi mereka. Dalam penelitian ini penulis ingin melakukan penelitia…
Penelitian ini bertujuan untuk menemukan bukti empiris mengenai pengaruh manajemen laba, corporate governance, ukuran perusahaan terhadap corporate social responsibility. Komponen corporate governance di proksi dengan tiga variabel yaitu kepemilikan institusional, ukuran dewan komisaris dan komite audit. Sampel dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan metode purposive sampling …
Tujuan penelitian ini yaitu 1) Untuk mengetahui pengaruh informasi Corporate Social Responsibility (CSR) terhadap return saham, 2) Untuk mengetahui pengaruh arus kas operasi terhadap return saham, 3) Untuk mengetahui pengaruh laba akuntansi terhadap return saham, 4) Untuk mengetahui pengaruh Corporate Social Responsibility (CSR), arus kas operasi dan laba akuntansi terhadap return sah…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui “pengaruh personal excellence, inter-personal capital, competence, and leadership terhadap kinerja akuntan” (Studi Empiris : Alumni Jurusan Akuntansi Syariah STEI Tazkia). Dalam penelitian ini, terdapat 4 (empat) variabel independen seperti personal excellence, inter-personal capital, competence, and leadership, sedangkan variabel dependen …
Permasalahan lingkungan di Indonesia merupakan faktor penting yang harus dipikirkan untuk saat ini. Permasalahan lingkungan juga semakin menjadi perhatian yang serius, baik oleh konsumen, investor maupun pemerintah. Pelaporan lingkungan dalam laporan keberlanjutan disebagian besar negara termasuk Indonesia masih bersifat voluntary. Akuntansi sebagai alat pertanggungjawaban memiliki fu…
Program tannggung jawab sosial atau yang biasa dikenal dengan Corporate Social Responsibility (CSR) bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan dan pengembangan suatu perusahaan. Perusahaan tentunya tidak hanya memaksimalkan keuntungan saja, melainkan harus memberikan dampak balik yang baik kepada masyarakat. Perusahaan seperti Lembaga Keuangan Syariah yaitu Bank Syariah tidak hanya memi…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah pelaksanaan CSR perseroan terhadap persepsi masyarakat sekitar lokasi perseroan . Teknik pengambilan sampel menggunakan purpose sampling dan diperoleh penenlitian sebanyak 100 responden. Variabel dependen (Y) pada penenlitian ini adalah Persepsi Masyarakat . Variabel independen (X) meliputi: Kebermanfaatan CSR (X1),dan Kepercay…
Sebagai suatu kewajiban yang dibebankan kepada perusahaan, Corporate Social Responsibility (CSR) atau tanggungjawab sosial perusahaan merupakan salah satu aspek terpenting yang harus ada pada setiap perusahaan. Selain untuk mencari profit atau keuntungan terhadap kemajuan perusahaan itu sendiri, perusahaan juga harus memperhatikan kesejahteraan masyarakat dan lingkungan sekitar. Kewaj…
Penelitian ini didasari meningkatnya pengguna internet, terutama media sosial. Twitter adalah salah satu media sosial yang populer di Indonesia. Twitter telah mengalami peningkatan pengguna di 2013, pada saat yang sama, pengguna Facebook menurun. Namun, setelah peningkatan pengguna pada 2013, pengguna Twitter menurun dan meningkat lagi pada akhir 2018. Penelitian ini mengkaji pengaruh penga…