Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari modal kerja yang diproksikan oleh working capital turnover, leverage yang diproksikan oleh debt to equity ratio, likuiditas yang diproksikan oleh current ratio dan quick ratio, pada masa covid-19 sebagai variable independent terhadap profitabilitas perusahaan yang diproksikan oleh return on equity. Penentuan sample dilakukan de…
Tujuan :Skripsi ini bertujuan untuk mencari tahu apakah kinerja pada perbankan syariah telah sesuai dengan tujuan syariahnya berdasarkan Index Maqashid Syariah dan Islamicity Performance Index serta apakah hasil kinerja akuntansi mempengaruhi kinerja keuangan Metode :Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif, dengan cara studi kepustakaan (library rese…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Intellectual capital dan komponennya (Capital employed, human capital dan structural capital) terhadap indeks maqashid syariah bank syariah di Asia Tenggara untuk periode pengamatan 2016 hingga 2018. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa data panel dengan cross-section 30 bank dan time series selama tiga tahun. Alat analisi…
Unemployment is a phenomenon known as a disease in a country in addition to poverty in the concept of development. With the thought by Ibn Khaldun (Umar Chapra's perspective), examines how the influence of Ibn Khaldun's thought affects the unemployment rate in ASEAN countries, whether they are members of the OIC or not. By using a panel regression approach and proxies on Ibn Khaldun's…
Tujuan : Skripsi ini bertujuan untuk menjelaskan apakah kesehatan bank dengan pengukuran RGEC dapat mempengaruhi kinerja bank dengan pengukuran Islamic Perfomance Index pada Perbankan Syariah dari tahun 2014-2019. Metodelodi/pendekatan : Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif data panel yang ada di Perbankan Syariah tahun 2014-2019. Data yang diperoleh dalam penelitian ini a…
Skripsi ini membahas tentang efisiensi dan produktivitas organisasi pengelola zakat di Indonesia berdasarkan Malmquist Produktivity Index. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Data yang digunakan adalah time series dan cross section dari tahun 2016-2019 dengan menggunakan model Malmquist Productivity Index untuk melihat tingkat produktivitas 11 Organisasi Pengelola Zak…
Purpose: The purpose of this research is to investigate the impact of quality of green accounting, firm size, and leverage on financial performance and maqashidbased performance of pharmaceutical industry in Indonesia and Malaysia. This research uses two dependent variables which are firm performance and maqashidbased performance and three independent variables which are quality of green …
Tujuan : Untuk mengetahui pengaruh rasio Return on Asset (ROA), Return on Equity (ROE), Current Ratio (CR), Debt to Asset Ratio (DAR), dan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap Harga Saham yang terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) Sebelum dan Selama Covid- 19. Metode : Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik analisisPartial Least Squares – Structural…
Latar Belakang – Penelitian sebelumnya pada umumnya menggunakan alat ukur yang dikeluarkan Puskas Baznas tahun 2017 yaitu IDZ yang bertujuan untuk mengetahui bagaimana kondisi suatu desa apakah layak dibantu atau tidak oleh zakat. Sama seperti IDZ sebelumnya, IDZ versi 2.0 ini dapat digunakan tidak hanya saat akan memberikan bantuan zakat tetapi juga bisa diberikan untuk menilai perke…
Latar Belakang – Adanya volatilitas harga saham menjadi perhatian investor dalam menentukan investasi di pasar saham. Volatilitas yang tinggi dapat diartikan meningkatnya risiko investasi, termasuk investasi di saham ISSI. Volatilitas saham yang tinggi akan menyebabkan ketidakpastian investor dan berpotensi memengaruhi keputusan investasi di pasar saham. Banyak faktor yang dapat mem…