Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor keputusan pembelian pada situs Traveloka.com terhadap keputusan pembelian warga Kota Depok . Teknik pengambilan sampel menggunakan purpose sampling dan diperoleh penenlitian sebanyak 100 responden warga yang bertempat di Kota Depok. Variabel dependen (Y) pada penenlitian ini adalah keputusan Pembelian . Variabel indepen…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan mengetahui secara empiris pengaruh Kualitas Produk Persepsi Harga dan Inovasi pada Komunitas Tangerang Max Owners. Analisis ini menggunakan variabel independen yaitu Kualitas Produk, Persepsi Harga, dan Inovasi. Variabel dependennya adalah Keputusan Pembelian. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan populasi sebanyak 64 responden. Teknik…
Purpose : This study aims to determine the direct effect of perceived behavioral control, perceived benefit, perceived easiness, and perceived risk on investment decision through sharia peer-to-peer lending. Then to find out the indirect effect of perceived behavioral control, attitude toward investment, and subjective norm on investment decision through sharia peer-to-peer lending in…
Goal : This thesis aims to analyze: 1. The Effect of Financial Literacy on Public Decisions in Using Islamic Financial Institution Products (Islamic Banks, BPRS, and Sharia Insurance). 2. The Influence of Religiosity on Public Decisions in Using Products of Islamic Financial Institutions (Islamic Banks, BPRS, and Sharia Insurance). 3. The Influence of Location on Community Decisions in …
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas produk, harga dan kualitas pelayanan terhadap keputusan pembelian pada produk kopi klangenan di kabupaten way kanan Lampung. Metode: Populasi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu konsumen kopi klangenan yang berada di kabupaten way kanan Lampung. Teknik pengambilan sampel menggunakan accidental sampling yaitu berdasarkan ke…
Tujuan : Skripsi ini membahas tentang Analisis Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Masyarakat Kota Bogor Dalam Pembelian Rumah dengan Sistem Syariah (Studi Kasus Abdi Properti Syariah). Metode : Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan statistika deskriptif, skala likert, dan regresi linear berganda. Sebelum itu dilakukan regresi linear berganda, …
The purpose of this study was to analyze the effect of Lifestyle Influence, Perception of Quality and Product Prices on the Purchase Decision of Nike Futsal Shoes in Bogor City (Case Study of Nike Futsal Shoe Users in Bogor City). This type of research is quantitative research. The data source of this study is primary data from the sample, namely the people who have owned or are current…
Tujuan : Skrisisi ini membahas “Analisis Pengaruh Harga, Lokasi Dan Fasilitas Keputusan Memilih Rumah Kosan di Kecamatan Babakan Madang, Bogor, Jawa Barat”. Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang mengumpulkan data dengan menyebar kuesioner kepada pengguna rumah jasa kosan di Kecamatan Babakan Madang dimana sebanyak 100 responden. Kemudian pada penelitian in…
Tujuan : Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui apakah keputusan menonton film Nussa dan Rara dipengaruhi oleh Religiusitas, Word Of Mouth dan Iklan. Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Dimana teknik dalam pengambilan sample menggunakan purposive sampling dengan menyebarkan kuesioner ke 100 orang responden yang berada di wilayah lombok yang tersebar dalam empat …
Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga dan store atmosphere terhadap keputusan pembelian konsumen di Waroeng Steak & Shake baik secara parsial maupun simultan. Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Kuesioner digunakan untuk mengumpulkan data dengan 100 konsumen sebagai responden. Data di analisis dengan menggunakan metode regresi berganda…