Pada dasarnya setiap calon Investor akan menggali Informasi terkait perusahaan sebelum menanamkan modalnya. Pada biasanya Investor akan mengukur pada kinerja perusahaan seberapa besar perusahaan terkait dapat menghasilkan laba atau keuntungan. Harga saham merupakan salah satu faktor yang sangat penting dan yang paling diperhatikan oleh para calon investor untuk meyakinkan menanamkan m…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh profil risiko terhadap profitabilitas, dengan studi kasus Bank BRI Syariah periode 2015- 2016. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Adapun risiko yang dipakai pada penilitian ini hanya lima dari sepuluh risiko yang ada pada bank Syariah yaitu risiko kredit, risiko pasar, risiko likuuiditas, risiko imb…
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh green accounting dan green initiatives terhadap profitabilitas bank umum syariah di Indonesia pada periode tahun 2015-2020. Desain/Metode/Pendekatan: Green Accounting diukur dengan biaya lingkungan. Green Initiatives diukur dengan jumlah inisiatif ramah lingkungan yang diterpakan bank umum syariah. Profitabilitas Bank Umum Sy…
Tujuan : Penelitian ini membahasa implementasi pengungkapan green accounting, environmental performance dan sustainability report terhadap profitability Perusahaan. Metode : Penelitian ini menggunakan 10 sampel perusahaan yang terdaftar di Index Saham Syariah Indonesia pada tahun 2016 hingga 2020. Perusahaan yang menjadi sampel tersebut dipilih berdasarkan metode purposive sampling den…
Purpose: The purpose of this study was to analyze whether there is an influence of ROA, ROE, NPM, and EPS variables on stock prices in manufacturing company partially and simultaneously. This research was conducted at the manufacturing companies listed on the Indonesia Sharia Stock Index in IDX website for the 2019- 2020 period. The sample used in this study were 30 companies and only the…
Purpose: This research was conducted to analyze the effect of the Indonesian Medical Assosiation or IDI’s Announcement about five ineffective COVID-19 drugs on the stock prices and trading volume activity in the pharmaceutical companies listed in the Sharia Securities List (DES). Method: The method used in this research is event study by analyzing the effect of abnormal returns and t…
Latar Belakang – Pada Juli 2000, Indonesia resmi memiliki saham syariah yang bernama Jakarta Islamic Index. Konstituen JII hanya terdiri dari 30 saham syariah yang paling likuid dan memiliki kapitalisasi pasar yang besar di Bursa Efek Indonesia. Sehingga JII dijadikan parameter kinerja saham-saham syariah di Indonesia. Dengan penduduk yang mayoritasnya adalah muslim, maka perlu dilaku…
Latar Belakang – Emiten syariah pada sektor manufaktur dinilai lebih tahan terhadap perubahan kondisi makro ekonomi, memiliki kinerja yang lebih baik dengan risiko yang relatif rendah namun menghasilkan return yang tinggi. Perlu ada penelitian yang lebih spesifik dalam menganalisa sensitivitas saham emiten syariah pada sektor manufaktur. Tujuan - Penelitian ini merupakan untuk mengka…
Latar Belakang - Perkembangan bank Syariah tidak terlepas dari pengaruh krisis ekonomi global, dimana ketika guncangan keuangan menyebar ke real ekonomi selama fase krisis, bank syariah menderita kerugian tinggi dengan tingkat ketidakstabilan keuangan. Penting bagi bank syariah untuk menerapkan kebijakan dalam bisnis yang dilakukan untuk menentukan komposisi portofolio keuangannya. Tuj…
Perbankan sebagai sebuah Lembaga yang dapat membantu masyarakat dalam mengelola keuangan, telah hadir diberbagai negara termasuk Indonesia. Sebagai negara dengan mayoritas penduduknya memeluk agama islam, Indonesia mendirikan bank berbasis syariah. Pendirian Bank Syariah yang berlandaskan syariat Islam merupakan perwujudan dari pengembangan kegiatan bisnis serta upaya menunjang pencap…