Tujuan dari penelitian ini adalah meneliti hubungan kompensasi eksekutif dengan kinerja perusahaan serta pengaruh corporate governance terhadap hubungan kompensasi eksekutif dengan kinerja perusahaan tersebut. Penelitian dilakukan pada perusahaan yang terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) pada Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2014, dengan sampel sebanyak 167 perusahaan dan…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan membuktikan dan secara empiris pengaruh profitabilitas, aset, leverage, dan GCG (Good Corporate Governance) terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) pada studi kasus perbankan syariah di Indonesia. Sampel dari penelitian ini adalah seluruh bank syariah yang berada di Indonesia. Terdapat 11 bank syariah dengan periode tahun 2…
Tujuan dari penelitian ini adalah menguji hubungan asimetri informasi dan manajemen laba, serta pengaruh mekanisme GCG terhadap hubungan tersebut. Penelitian dilakukan pada perusahaan yang terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) pada Bursa Efek Indonesia (BEI) selama tahun 2014. Sampel yang memenuhi kriteria adalah 108 perusahaan dan penelitian ini menggunakan analisa regres…
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah semua perusahaan manufaktur yang terdaftar dalam ISSI telah menerapkan Islamic CSR dan apakah pengungkapan Islamic CSR berpengaruh terhadap respon pasar perusahaan manufaktur yang terdaftar di ISSI. Sampel yang digunakan adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar dalam ISSI periode 2015 dengan data yang diambil pada periode 2012 hi…
Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh identitas dewan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan setelah penerapan PP No. 47 Tahun 2012. Adapun identitas dewan berupa; jumlah dewan komisaris, jumlah dewan direksi, proporsi wanita pada dewan komisaris, proporsi wanita pada dewan direksi, jumlah rapat dewan komisaris, dan jumlah rapat. Sampel yang digunakan seban…
Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk menganalisis peran kualitas laba dalam memediasi hubungan antara kualitas corporate governance dan respon pasar. Studi ini juga mengamati dampak kualitas laba saham syariah terhadap respon pasar, dibandingkan saham non-syariah dengan menggunakan 138 perusahaan tahun yang terdaftar di Indonesian Institute of Corporate Governance Award 2008-…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengungkapan tanggungjawab perusahaan terhadap penghindaran pajak. Penelitian ini menggunakan data perusahaan pada sektor manufaktur yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia tahun berjalan 2014-2016. Penelitian menggunakan effective tax rate untuk mengukur penghindaran pajak. Teknik Penarikan sampel menggunakan metode purposive sampli…
Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Corporate governance terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial pada perbankan syariah di Indonesia dengan menggunakan pendekatan indeks Islamic Social Reporting (ISR). Corporate governance yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari jumlah anggota dewan komisaris, komite audit, dewan direksi, jumlah rapat dewan komisaris, komi…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dampak penerapan corporate governance terhadap fraud di perusahaan. Penelitian ini menggunakan data perusahaan pada sektor manufaktur yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia tahun berjalan 2014- 2016. Pengambilan sampel penelitian ini menggunakan purposive sampling dengan metode regresi logistik biner. Hasil penelitian menemukan bahwa karakteristik…
Investasi yang dilakukan oleh perusahaan harus mencapai efisiensi agar dapat memakmurkan pihak yang bertransaksi, khususnya pemegang saham. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh manajemen laba terhadap efisiensi investasi perusahaan dan mengetahui mekanisme tata kelola kepemilikan institusional, independensi dewan komisaris dan keahlian dewan komisaris yang mampu memode…