Pesatnya perkembangan Teknologi Informasi telah menuntut pihak BMT Mandiri Artha Sejahtera untuk dapat menyesuaikan diri dengan tuntutan profesionalisme dalam menjalankan segala kegiatan operasionalnya, serta juga untuk dapat mengakses kebutuhan informasi yang lebih cepat dan akurat. Pembuatan Sistem Informasi Murabahah (SIM) ini diharapkan dapat mempermudah segala kegiatan pendataan …
Pada penelitian ini akan dibuat sistem yang mampu memberikan informasi pada transaksi pembiayaan murabahah untuk mempermudah jalannya proses bisnis di BMT Karisma. Untuk membangun sistem tersebut, maka dapat dilakukan pembuatan sistem berbasis desktop dengan menggunakan bahasa pemrograman C# dan SQL Server Management Studio sebagai basis datanya. Langkah-langkah yang dilakukan dalam p…
Penelitian ini dilakukan untuk analisis dan desain pembuatan aplikasi pembiayaan akad Murabahah berbasis web pada KSPPS BMT Abuyatama. BMT Abuyatama adalah salah satu koperasi syariah yang berada didaerah Bogor. BMT Abuyatama memiliki fokus dalam bidang layanan keuangan mikro. Pada pembuatan aplikasi pembiyaan Murabahah berbasis web pada BMT Abuyatama menggunakan bahasa pemograman PHP…
Penelitian ini dilakukan untuk analisis dan desain pembuatan aplikasi pembiayaan Murabahah berbasis web pada BMT Arrahmah. BMT Arrahmah merupakan salah satu koperasi syariah yang beroperasi dalam bidang layanan keuangan mikro didaerah Depok. Bahasa yang digunakan dalam pembuatan aplikasi pembiayaan Murabahah berbasis web pada BMT Arrahmah adalah bahasa pemrograman PHP dan MySQL sebaga…
Tujuan: Skripsi ini membahas tentang pembuatan sistem berbasis web terkait proses akad murabahah yang dijalankan pada BMT NU Pringsewu guna untuk menunjang efektifitas dan efesiensi bagi pengelola BMT. Metode: Data penelitian ini diperoleh dari hasil wawancara dengan BMT NU Pringsewu, observasi langsung dan dari dokumen-dokumen yang terkait. Sistem informasi yang dibuat berfokus pada s…
Perkembangan zaman pada saat ini menunjukan kemajuan dalam kegiatan ekonomi, yang menyebabkan kebutuhan dan kesibukan masyarakat juga terus bertambah. Akan tetapi kebutuhan masyarakat masih terkendala pada kesibukan dan ketidakmampuan dalam memenuhi kebutuhan secara tunai maka masyarakat membutuhkan alternatif untuk membantunya dalam pemenuhan kebutuhan. Adanya Lembaga Keuangan Syaria…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimana praktek pada akad murabahah terhadap pembiayaan kendaraan Perbankan Syariah BSI Cabang Pangkal Pinang, kemudian apa manfaat bagi nasabah setelah mengetahui Murabahah pada pembiayaan Perbankan Syariah BSI Cabang Pangkal Pinang. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif menjelaskan tentang penelitian lapangan yaitu tentang…
Tujuan: Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui penerapan denda keterlambatan pada akad murabahah di BTPN Syariah Kc Mataram, mengetahui langkahlangkah yang diambil pihak bank ketika terdapat nasabah yang pembiayaannya bermasalah dan menganalisis terkait denda keterlambatan pada penerapan akad murabahah bagi anggota kelompok UKM binaan BTPN Syariah Kc Mataram dalam tinjauan Hukum Islam.…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana penerapan Fatwa DSN MUI No. 04/DSN-MUI/IV/2000 oleh BPRS Bangka Belitung Cabang Koba. Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif, yaitu membuat pencandraan (deskripsi) secara sistematis, faktual, dan akurat mengenai fakta-fakta dan sifat-sifat populasi atau daerah tertentu. Teknik mengumpulkan dat…
Penelitian ini dilakukan untuk analisis dan desain pembuatan aplikasi pembiayaan akad murabahah berbasis web pada BMT Ash - Shiddiq. BMT Ash - shiddiq adalah salah satu BMT yang berada didaerah Jakarta Selatan. Metode perancangan dalam analisis dan desain aplikasi pembiayaan menggunakan perancangan Rapid Application Development (RAD). Pada perancangan ini dibagi menjadi empat fase yait…