Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dana yang menganggur (idle fund) pada masjid-masjid di Kota Mataram serta menganalisis intensi pengurus masjid untuk menempatkan dana masjid di Bank Syariah. Digunakan 6 variabel untuk menganalisis intensi tersebut, yaitu; (1) sikap, (2) norma subjektif, (3) kontrol perilaku, (4) literasi keuangan syariah, (5) pengetahuan perbankan syariah, da…
Latar Belakang - Telah diketahui bahwa secara definisi literasi keuangan merupakan suatu pengetahuan, keterampilan, dan keyakinan yang dalam banyak literatur dapat mempengaruhi sikap dan perilaku seorang individu dalam meningkatkan kualitas pengambilan keputusan dan pengelolaan keuangan untuk mencapai kesejahteraan. Dalam literasi keuangan syariah kesejahteraan itu adalah falah. Tujua…
In: Journal of Critical Review, VOL 7, ISSUE 19, 2020