ujuan : Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penerapan Enterprise Risk Management dan Budaya Organisasi terhadap kinerja perusahaan asuransi syariah di Indonesia. Metode : Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif menggunakan Structural Equation Model Partial Least Square (SEM-PLS) dengan data primer yang diambil dari penyebaran kuesioner berdasarkan random sampli…
"Tujuan: Skripsi ini bertujuan untuk menganalisa determinan minat mahasiswa berinvestasi melalui platform securities crowdfunding syariah di Wilayah Bogor Raya. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan metode SEM-PLS. Data dari penelitian ini diperoleh dari hasil penyebaran kuesioner kepada mahasiswa di wilayah Bogor Raya. Hasil/Temuan: Penelitian in…