Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh tingkat penerapan corporate governance terhadap kinerja perusahaan. Corporate governance diproksi dengan indeks CGPI (Corporate Governance Perception Index) yang dikembangkan oleh IICG (The Indonesian Institute for Corporate Governance) sedangkan kinerja perusahaan diproksi oleh rasio Return on Equity (ROE) untuk ukuran kinerja operasion…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui beberapa faktor yang berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial bank-bank di Indonesia yang meliputi bank konvensional dan bank syariah periode 2004-2007. Sebanyak 17 bank telah dianalisis sebagai sampel bank konvensional dan 3 bank sebagai sampel bank syariah. Penelitian ini mengamati dua kategori dari tiga kategori peng…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh tingkat penerapan corporate governance terhadap kinerja perusahaan. Corporate governance diproksi dengan indeks CGPI (Corporate Governance Perception Index) yang dikembangkan oleh IICG (The Indonesian Institute for Corporate Governance) sedangkan kinerja perusahaan diproksi oleh rasio Return on Equity (ROE) untuk ukuran kinerja operasion…
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh implementasi prinsip corporate governance yaitu transparancy, accountability, responsibility, independency, dan fairness terhadap pengungkapan triple bottom line pada perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan masuk kedalam pemeringkatan CGPI selama periode 2009-2012 sebagai Most Trusted Company menurut laporan SWA…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Good Corporate Governance (GCG) yang di ukur dengan jumlah dewan komisaris, jumlah dewan direksi dan jumlah komite audit pada Perusahaan pupuk milik BUMN terhadap kinerja keuangan pupuk milik BUMN dari periode 2010 hingga 2016. Jenis Penelitian adalah penelitian kuantitatif, Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekun…
Tujuan Penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh aliran kas bebas dan keputusan pendanaan terhadap nilai pemegang saham dengan corporate governance sebagai variabel moderasi. Sampel penelitian ini adalah 37 perusahaan yang terdaftar di Daftar Efek Syariah (DES) periode 2011. Teknik analisis yang digunakan adalah MRA (moderated regression analysis) dengan menggunakan SPSS 2.0. Pene…
Corporate social responsibility (CSR) perusahaan merupakan salah satu bentuk kepedulian sebuah perusahaan terhadap lingkungan. Saat ini CSR bertujuan untuk memaksimalkan laba tetapi juga dituntut untuk lebih mengakomodasi kebutuhan masyarakat dan stakeholder-nya. Penelitian ini dilakukan untuk memberikan bukti empiris pengaruh CSR yang memiliki variabel yaitu kesejahteraan karyawan (K…
Good Corporate Governance merupakan alat bagi perusahaan untuk menjaga aset perusahaan Penerapan GCG selama ini masih terbatas pada perusahaan besar atau perusahaan go public. Perusahaan individual jika dikaitkan dengan corporate governance secara esensi masih belum terlalu penting dan tidak ada regulasi yang mengatur hal tersebut. Akan tetapi, dengan semakin berkembangnya zaman dan p…
Organisasi Pengelola Zakat merupakan organisasi nirlaba yang diamanahi oleh para muzaki dalam menghimpun dan mendistribusikan dana zakat. Sehingga Organisasi Pengelola Zakat harus transparan dan akuntabilitas dalam mempertanggungjawabkan segala aktivitasnya. Good Corporate Governance merupakan sebuah sistem yang mengatur dan mengendalikan sebuah lembaga dengan baik sehingga dapat member…