Penelitian ini didasari oleh banyaknya perbankan konvensional yang membuka Unit Usaha Syariah (UUS) dan Bank Umum Syariah (BUS) demi memenuhi permintaan masyarakat akan sistem perbankan tanpa sistim ribawi. Tujuan dari penelitian ini adalah: 1) Untuk mengetahui deskripsi tentang brand extention, service quality, serta corporate image dari Bank Jabar Banten Syariah cabang Bogor, 2) Untuk …
Research Objectives: The purpose of this study was to determine the influence of Madam Ani Persona, Social Media Marketing Strategy, and Program Composition on Sakinah Finance Customer Buying Behaviour. Research Methods: This study uses a quantitative approach by surveying 80 Sakinah Finance customer in Sakinah Finance Alumni WhatsApp group through electronic media (google form). This s…
Lembaga Keuangan Mikro Syariah merupakan salah satu alat yang diharapkan mampu mengentaskan kemiskinan. Karena kemiskinan merupakan problem multi-dimensional maka penanggulangannya tidak dapat dilakukan dengan strategi pemberdayaan yang hanya fokus pada sisi ekonomi (materiil) tetapi juga pada sisi non materiil (Sanrego dan Taufik, 2016). Baitut Tamkin Tazkia Madani merupakan salah sa…
Masalah kemiskinan masih menjadi kendala dalam membangun pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Pertumbuhan ekonomi Indonesia dan seluruh kegiatan ekonomi masyarakat didukung dengan ketersediaan lembaga keuangan yang terdapat di seluruh daerah yang ada di Indonesia tidak terkecuali di Kabupaten Bogor. Islam sebagai agama yang komprehensif telah mewajibkan adanya sirkulasi kekayaan kepada s…
Perkembangan ekonomi Islam di Indonesia ditandai dengan pesatnya kajian dan publikasi mengenai prinsip-prinsip dan praktek–praktek ekonomi syariah. Pertumbuhan perbankan syariah cukup pesat namun masih jauh dibandingkan dengan perbankan konvensional terbukti dari jumlah Dana Pihak Ketiga (DPK) perbankan konvensional yang hampir 20 kali dari jumlah DPK perbankan syariah. Hal ini terl…
Industri kosmetik di Indonesia meningkat setiap tahunnya, hal ini terjadi karna banyaknya permintaan dari konsumen terhadap produk kosmetik menurut global Islamic economy negara Indonesia menduduki peringkat kedua negara yang paling banyak mengeluarkan pengeluaran untuk kosmetik halal. Oleh karena itu penelitian ini membahas tentang faktor-faktor yang memengaruhi keputusan pembelian p…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan dan juga tingkat harga pembiayaan atau pricing terhadap tingkat kepuasan nasabah pembiayaan konsumer BSM Implan KEMENAG wilayah Bogor. Dalam penelitian ini terdapat dua variabel yaitu variabel eksogen dan variabel endogen. Untuk variabel eksogen meliputi kualitas layanan dan pricing, sementara untuk variabel endogen y…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kompetensi Auditor Internal terhadap efektivitas audit internal dengan kecerdasan spiritual islami sebagai pemoderasi, studi pada LKS di Indonesia. Data yang digunakan adalah data primer, dengan menggunakan teknik kuesioner dan disebarkan kepada 38 responden Auditor Internal yang beragama islam. Penelitian ini menjadikan kompetensi …
Tujuan: Skripsi ini bertujuan untuk mencari tahu apakah ada pengaruh celebrity endorsement dan instagram advertising terhadap minat pembelian produk makanan bagi pengguna instagram. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif. Teknik pengambilan sampel menggunakan non-probability sampling dan purposive sampling dengan menyebar kuesioner kepada 100 pengguna akti…
Tujuan: Skripsi ini bertujuan untuk mencari tahu apakah ada pengaruh brand ambassador, promosi penjualan dan iklan terhadap minat beli di marketplace Tokopedia pada generasi millenial muslim Jabodetabek. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif. Teknik pengambilan sampel menggunakan non-probability sampling dan purposive sampling dengan menyebar kuesioner kep…