Tujuan Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh hubungan kinerja, menganalisa kontribusi, dan mengetahui berapa lama jangka waktu guncangan dari masing-masing variabel berupa; (1) BOPO, (2) FDR, (3) ROA, dan (4) ROE terhadap Net Operating Margin pada Bank NTB Syariah. Metode Penelitian ini menggunakan pendekatan Theory of Good Corporate Governance, kemudian data nya diolah…
Judul : Faktor Determinan Pengelolaan Keuangan Personal Mahasiswa Institut Agama Islam Tazkia Angkatan (2018-2020) Tujuan : Untuk mengetahui pengaruh literasi keuangan syariah, pengelolan keuangan personal mahasiswa IAI Tazkia Metodologi : Structural Equation Modeling - Partial Least Square (SEMPLS). Hasil : Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Gaya Hidup, Literasi K…
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh kinerja keuangan dengan menggunakan variabel Return on Asset, Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Total Asset Turnover dan Earning per Share terhadap harga saham perusahaan sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di ISSI. Metode: Penelitian ini menggunakan metode regresi data panel dengan aplikasi EViews 12. Hasil: Has…
Goals: This study aims to analyse the impact of the market structure on the performance of the Islamic banking industry in Indonesia, especially to prove whether Indonesian Islamic banking profitability is proxied by efficiency Methods: This study uses a quantitative approach which utilizes the panel data method with the fixed-effect model of 13 Islamic banks that are registered on the …
Goal: This study aims to determine the amount of approval of the public and customers of Bank Nagari within the scope of West Sumatra ID cards. Then find out the significant factors that affect the amount of public and customer approval of the conversion of Nagari Bank into a Sharia Bank. Then trace the distribution of data on the amount of approval. And explore some equations that may …
Latar belakang : Potensi jumlah angka yang tinggi merupakan nilai zakat perusahaan sebesar Rp. 144,5 triliun (44%), kemudian potensi jumlah total untuk zakat profesi (penghasilan) dan jasa Rp. 139,07 triliun atau 42%. Badan Amil Zakat (BAZ) yang didirikan adalah salahsatu alternatif solusi dari potensi zakat yang besar diantaranya zakat profesi. Potensi zakat karyawan swasta ini maka pe…
Latar Belakang - Sebagai sebuah ladang kepercayaan bagi stakeholders, maka sejatinya standar operasional dalam perbankan Syariah harus senantiasa sesuai dengan prinsip-prinsip Syariah. Tujuan - Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Syariah Compliance (SC) terhadap kinerja perbankan Syariah di Indonesia. SC pada penelitian ini difokuskan terhadap laporan keuangan, sedangka…
Latar Belakang – Adanya komitmen dunia untuk menurunkan emisi karbon melahirkan inisiatif berupa wakaf bidang penghijauan yang sejalan dengan perjanjian paris. Wakaf penghijauan termasuk dalam wakaf produktif, dan dalam pengelolaannya dibutuhkan peningkatan profesionalisme nadzir. Agar terciptanya peningkatan profesionalisme nadzir, diperlukan analisis kinerja nadzir. Salah satu pen…
Goal: The main purpose of this research is to choose the best waqf model to support farmers in achieving prosperity. Method: This research uses the Analytical Network Process. Several experts from academics, practitioners, and waqf regulators have been interviewed. Fact/Finding: Anp's results show that the criteria for a model that must be prioritized in a model are related to sharia re…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualitas kehidupan kerja dan kepemimpinan transglobal terhadap kinerja karyawan koperasi koperasi simpan pinjam dan pembiayaan syariah. Populasi penelitian ini terdiri dari karyawan koperasi simpan pinjam dan pembiayaan syariah di Provinsi Banten. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan kriteria minimal dari SEM-PLS, mulai dari 3…