Keripik Kerang Timong merupakan keripik hasil olahan yang terbuat dari bahan bakunya yaitu kerang timong yang merupakan keunggulan dari produk keripik kerang timong dibandingkan dengan produk keripik lainnya yang ada di Belitung. Rencana bisnis ini dibutuhkan agar usaha yang akan dijalankan dapat berkembang dan bersaing untuk menciptakan market pasar yang luas. Tujuan dari penelitian …
Keripik Bawang merupakan salah satu jenis keripik yang terbuat dari bahan yang Tradisional dan juga bahan dasarnya menggunakan tepung terigu. Selain murah keripik bawang ini disukai oleh kalangan masyarakat karena mudah untuk didapat. Dan juga salah satu kelemahan dari Keripik Bawang ini yaitu tidak mengandung protein. Sehingga perlu adanya kebutuhan gizi konsumen dengan cara diversifik…
Tujuan : Skripsi ini membahas tentang penerapan nilai-nilai Islam dan pencatatan transaksi pemasukan serta pengeluaran terhadap Kualitas Manajemen Keuangan bengkel mobil Tiara Motor. Metode : Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan jenis pendekatan deskriptif pada bengkel mobil Tiara Motor. Data dari penelitian ini diperoleh dari hasil observasi dan juga wawancar…
Indonesia merupakan Negara dengan jumlah kuliner terbanyak, kuliner tradisional Indonesia merupakan bagian dari budaya layaknya tarian daerah maka dari itu perlu dilestarikan dan dipopulerkan ke mancanegara. Permasalahan yang terjadi pada pertumbuhan pasar streetfood tradisional Indonesia khususnya masakan nasi pecel terletak pada orisinalitas tanpa inovasi dan terkesan kuno dan membo…
Salah satu alternative di tengah padatnya aktivitas masyarakat saat ini makanan cepat saji adalah bakso. Bakso bisa diinovasi agar semakin menarik minat masyarakat, baik dari rasa, bentuk bahkan dari kemasan. Disamping itu, masyarakat semakin sadar akan kehalalan dalam memilih makanan dan menginginkan bakso yang sehat dan higienis. Bakso ikan merupakan suatu makanan khas dari daerah p…
Kedai kopi dewasa ini tidak hanya sekedar menjadi tempat untuk minum kopi, namun telah berkembang menjadi gaya hidup yang dapat diisi ulang, didapatkan bahkan ditingkatkan. Keberadaan masyarakat yang menjadikan kedai kopi sebagai tempat ketiga setelah rumah dan kantor menjadi fenomena yang menarik termasuk perubahan pola konsumsi, gaya hidup dan interaksi yang terjadi di dalamnya. Per…
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisa model bisnis pada plant-based restaurant Celery's Jo dengan menggunakan analisis model bisnis kanvas yang terfokus pada 2 dari 9 elemen model bisnis kanvas, yaitu elemen segmentasi pelanggan (customer segment) dan proporsi nilai (value proposition). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian tinda…
Crowdfunding is a practice of raising funds from a large number of people to fund a particular project or business that is generally carried out using the internet media. In developed countries like the United States and Britain, the practice of crowdfunding has developed further where crowdfunding is developed with the type of Equity-Based and Liability-Based where investors will get a…
Chocotala adalah inovasi produk oleh-oleh dibidang kuliner atau makanan ringan yang terbuat dari bahan baku cokelat compound dan juga bubuk talas. Lalu kemudian diolah kembali dan dijadikan cokelat candy bar. Inovasi produk ini dilatarbelakangi oleh tingginya kunjungan wisatawan yang datang ke Bogor dari tahun ke tahun, dan tidak sedikit dari para wisatawan yang mencari serta membeli …
Bisnis fried chicken menjadi populer beberapa tahun belakangan ini. Queen Spicy Chicken adalah Cabang fried chicken yang berada di kabupaten bogor kecamatan cibinong. Dengan menjual masakan cepat saji dengan olahan daging ayam yang di taburi tebung dan banyaknya pesaing yang muncul Queen Spicy Chicken harus terus tetap memperhatikan rasa dan harga agar dapat bersaing dengan pesaing pe…