Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi audit report lag. Faktor-faktor yang diuji dalam penelitian ini adalah profitabilitas, rasio utang, ukuran perusahaan, opini going concern, rotasi auditor dan adopsi IFRS sebagai variabel independen sedangkan audit report lag sebagai variabel dependen. Sampel terdiri dari 12 perusahaan yang terdaftar di Ja…
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi profitabilitas Bank Umum Syariah yang telah melakukan spin-off. Penelitian ini menggunakan data sekunder yaitu berupa laporan keuangan triwulan yang dipublikasi periode 2008-2016. Yang menjadi objek dalam penelitian ini adalah Bank Umum Syariah yang telah melakukan spin-off yaitu Bank BNI Syariah, BJB Syar…
Plantation commodities were previously exempted from the value added tax (VAT). This led to the plantation companies could not credit input tax which was paid on purchases of raw materials, and put it into the component of cost of good sold. However, the government repealed the value added tax regulation. Since the issuance of the circular letter of Director General of tax number SE-2…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh intellectual capital terhadap profitabilitas. Intellctual capital diukur dengan Value Added Intellectual Coefficient (VAIC) ,Value Added Capital Employee (VACA), Value Added Human Capital (VAHU) dan Structural Capital Value Added (STVA) Objek penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di Indeks Saham Syari’ah Indonesia …
Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada STEI TAZKIA Hak Bebas Royalti Noneklusif (Non Exclusive Royalty-Free Right) atas skripsi saya yang berjudul:“ Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengungkapan Islamic Social Reporting Pada Perusahaan Yang Terdaftar DI Jakarta Islamic Index”beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan hak bebas Royalti Nonek…
Return On Asset (ROA) merupakan suatu pengukuran kemampuan manajemen lembaga keuangan dalam memperoleh keuntungan dengan memanfaatkan aktiva yang dimilikinya. Semakin besar ROA menunjukan kinerja perusahan semakin baik, karena tingkat kembalian semakin besar. Jadi dapat disimpulkan bahwasannya tingkat profitabilitas suatu BMT sangat berperan besar dalam menentukan kinerja BMT, Dan tentu…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengetahui segmen wilayah distribusi mana pada perusahaan PT. Pupuk Iskandar Muda yang memberikan kontribusi laba tertinggi untuk perusahaan pada tahun 2015. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis profitabilitas segmen pelanggan wilayah menggunakan cost allocation yang meliputi langkah-langkah sebagai berikut: Tahap…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh profitabilitas, ukuran perusahaan, dan dewan komisaris terhadap tingkat pengungkapan Islamic Social Reporting (ISR). Populasi dalam penelitian ini perusahaan manufaktur yang terdapat di ISSI pada tahun 2016-2018. Sampel dipilih dengan metode purposive sampling, data yang diperoleh dari metode penentuan sampel adalah sebanyak 78 denga…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Profitabilitas dan Leverage terhadap perencaan pajak (Tax Planning). Variabel independen yang digunakan pada penelitian ini adalah penghindaran pajak (Tax Avoidance) yang diukur dengan menggunakan effective tax rates, sedangkan variabel dependen dalam penelitian ini adalah profitabilitas (ROA) dan Leverage. Data pada peneilitian ini diper…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, dan Ukuran Perusahaan terhadap Kualitas Laba pada perusahaan asuransi syariah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Serta, mengetahui pengaruh secara bersama-sama Profitabilitas, Likuiditas, dan Ukuran Perusahaan terhadap Kualitas Laba pada perusahaan asuransi syariah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesi…