Penelitian ini meneliti pengaruh literasi keuangan syariah, religiositas, dan inflasi terhadap niat pembelian Cash Waqf Linked Sukuk (CWLS) di kalangan Generasi Z di Kota Bogor. Dengan menggunakan kuesioner dan analisis Structural Equation Modeling - Partial Least Square, data primer dikumpulkan dari 263 responden. Hasilnya menunjukkan bahwa literasi keuangan syariah dan religiositas memiliki p…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan tren penelitian keuaangan sosial islam yang diterbitkan oleh jurnal-jurnal terkemuka di bidang ekonomi keuangan Islam. Data yang dianalisis dari 59 publikasi penelitian di scopus. Kata kunci pencariannya adalah “ISF Zakat Waqf Muslim”. Pencarian digunakan untuk menetapkan dataset studi terakhir diperbaharui pada Agustus 2023. Met…
Abstract Penelitian ini menganalisis factor- factor yang mempengaruhi minat beli terhadap CWLS. Dengan menggunakan kuesioner dan analisis Structural Equation Modeling-PartialLeast Square, data primer dikumpulkan dari 232 responden. Hasilnya menunjukkan bahwa literasi keuangan syariah memiliki, presepsi resiko dan sikap berpengaruh positif signifikan terhadap minat beli CWLS, Semakin tinggi lit…
Tujuan – Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji faktor-faktor permasalahan yang mempengaruhi rendahnya wakaf uang dan alternatif solusi pengelolaan wakaf uang secara terperinci dan komprehensif baik internal maupun eksternal di Indonesia. Desain/metodologi/pendekatan – Untuk mencapai tujuan tersebut, penelitian dilakukan dengan menggunakan Analytical Network Process (ANP) dan dipeta…
Wakaf bila dikelola secara amanah dan professional, akan dapat menjadi alternatif yang perlu diperhatikan dalam upaya pengetasan kemiskinan. Pengelolaan wakaf oleh Nazhir secara professional tidak terlepas dari peranan sisitem akuntansi yang baik. Akuntansi digunakan oleh para Nazhir sebagai alat pertanggung jawaban dan tolak ukur kinerja lembaga kepada masyarakat. Akuntansi yang baik d…
Penelitian ini membahas mengenai program wakaf uang sebagai piranti pengembangan perekonomian umat dalam hal spiritual dan ekonomi, yang dijalankan oleh PBNU (Pengurus Besar Nahdlatul Ulama) yaitu oleh bidang LWPNU (Lembaga Wakaf dan Pertanahan Nahdlatul Ulama) yang di namai GERWAKU SENA (Gerakan Wakaf Uang Sejuta Nahdliyyin). Pembahasan secara garis besar yaitu mengenai pengelolaan w…
Wakaf hak paten masih belum terlaksana di Indonesia, hingga saat ini. Sekalipun sudah ada peraturan perundang-undangan yang telah mengaturnya yaitu dalam Pasal 16 ayat (3) huruf e Undang-Undang Nomor 41 Tahun 2004 tentang Wakaf. Penelitian ini memiliki dua rumusan masalah yaitu bagaimana kriteria harta benda yang dapat diwakafkan menurut hukum Islam dan hukum positif Indonesia dan apa…
Indonesia sebagai negara berpenduduk muslim terbesar yaitu 85% dari total penduduk, memiliki potensi untuk mengatasi angka kemiskinan hidup dengan lembaga sosial berbentuk wakaf. Pengelolaan wakaf yang dijalankan dengan serius akan berdampak pada peningkatan kesejahteraan sosial dan ekonomi masyarakat. Keberadaan wakaf uang dirasakan sangat perlu, terutama sebagai instrumen keuangan a…
Sebagai negara dengan mayoritas umat muslim, perwakafan di Indonesia berpotensi besar sebagai penggerak ekonomi umat. Dengan sumber daya tersebut, maka akan disayangkan jika pengelolaannya tidak diproduktifkan. Pendanaan wakaf produktif membuka peluang yang berpotensi tinggi untuk menciptakan investasi guna memberikan pelayanan keagamaan dan sosial. Untuk mencapai sasaran tersebut, pe…
Indonesia merupakan salah satu negara dengan jumlah penduduk muslim terbesar di dunia, hal ini memiliki potensi besar dalam pemberdayaan ummat dan kemajuan perekonomian Indonesia. Salah satu intrumen untuk pengembangan pemberdayaan ummat adalah wakaf. Potensi ini menuntut para nazhir sebagai wali amanat aset untuk melaksanakan akuntabilitas dalam administrasi dan harus mampu menguji releva…