Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas sistem informasi akuntansi, pengaruh kepercayaan atas sistem informasi akuntansi dan pengaruh keahlian pemakai sistem informasi akuntansi terhadap kinerja karyawan Objek pada penelitian ini berjumlah 89 karyawan yang menggunakan sistem informasi akuntansi di PT. Indokordsa Tbk. Data dari penelitian ini diperoleh dari hasil kuis…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas sistem, kinerja individu, dan budaya organisasi terhadap kepuasan pengguna ERP di PT. Indokordsa. Pendekatan regresi linier berganda (metode kuantitatif) diterapkan dalam penelitian ini dengan menggunakan SPSS. Sampelnya adalah 74 responden yang berasal dari staf akuntansi, penjualan, pemasaran, pembelian dan produksi di pe…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi, Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pemakai sistem informasi di Perbankan Syariah. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pendekatan kuantitatif, yang meliputi penggunaan metode korelasional dan verifikatif untuk mengumpulkan dan menganalisis data. Jumlah sampel sebnayak 100 r…
Penelitian ini didasari meningkatnya pengguna internet, terutama media sosial. Twitter adalah salah satu media sosial yang populer di Indonesia. Twitter telah mengalami peningkatan pengguna di 2013, pada saat yang sama, pengguna Facebook menurun. Namun, setelah peningkatan pengguna pada 2013, pengguna Twitter menurun dan meningkat lagi pada akhir 2018. Penelitian ini mengkaji pengaruh penga…
Tujuan : Skripsi ini bertujuan membahas terkait penggunaan aplikasi SIMBA dan membahas tingkat efektivitas penggunaan SIMBA dalam pengelolaan dana zakat pada BAZNAS Kota Bukittinggi. Metode : Penelitian ini dilakukan di Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kota Bukittinggi pada tahun 2022 dengan menggunakan pendekatan kualitatif yang pengumpulan datanya dengan melakukan wawancara dan doc…
Tujuan: Penelitian ini membahas bagaimana pengaruh Electronic word of mouth, Iklan dan kemudahan penggunaan aplikasi terhadap minat beliMasyarakat Pengguna Shopee selama Pandemi Covid 19 (Studi Kasus Masyarakat Kota Dumai Provinsi Riau). Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan studi kasus pada Masyarakat Kota Dumai Provinsi Riau. Data penelitian ini diperoleh dengan …