Tujuan suatu perusahaan ditentukan oleh struktur kepemilikan, motivasi pemilik, dan kreditur corporate governance yang berguna dalam memotivasi manajer. Suatu perusahaan terlihat baik apabila kinerja perusahaan tersebut baik. Seorang manajer akan melakukan manajemen laba supaya kinerja perusahaan terlihat baik oleh investor. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh langsung da…
Perhatian investor dan kreditor yang sering terpusat pada laba tanpa memperhatikan prosedur yang digunakan dan laporan keuangan yang relatif stabil lebih disukai oleh pengguna laporan keuangan. Hal tersebut mendorong manajemen untuk melakukan manipulasi laba dengan menggunakan metode income smoothing. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, financial leverag…
Skripsi ini membahas pengaruh rasio-rasio keuangan perusahaan, yaitu Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), Earning Per Share (EPS), dan Price Earning Ratio (PER) terhadap pergerakan harga saham perusahaan yang listing pada Jakarta Islamic Index (JII) pada tahun 2008 hingga 2012. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode analisis regresi data panel. Perusa…
Bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kembali kepada masyarakat dalam bentuk kredit atau bentuk-bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup orang banyak. Jasa BPRS yang terkait dengan jasa pembiayaan yang ditawarkan oleh BPRS terkemas dalam jenis-jenis yang ada dalam BPRS. Diantaranya jenis pembiayaan yang bersif…
Penelitian ini bertujuan adalah untuk menganalisa pengaruh rasio aktiva produktif yaitu Non Performing Financing (NPF), Rentabilitas yaitu Return on Asset (ROA) dan Beban Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO), Solvabilitas yaitu Capital Adequacy Ratio (CAR) dan ukuran perusahaan (Size) terhadap FDR yang memproksikan likuiditas Bank Umum Syariah (BUS) di Indonesia. Variabe…
Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk menguji pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Financing (NPF), Biaya Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO), Return On Asset (ROA) dan terhadap Financing to Deposit Ratio (FDR). Data yang digunakan dalam penelitian ini bersumber dari Laporan Keuangan perbankan syariah selama periode bulan Januari 2006 sampai dengan D…
Skripsi ini membahas pengaruh rasio keuangan yang terdiri dari Debt Asset Ratio (DAR), Debt Equity Ratio (DER), Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), Price Book Value (PBV), dan Price Earning Ratio(PER) terhadap Dividend Payout Ratio (DPR). Penelitian ini menggunakan metode statistik regresi panel dengan desain studi empiris pada perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic In…
Tujuan dari penelitian adalah mengetahui faktor-faktor penentu rasio kecukupan modal pada Bank Syariah Indonesia dan dampaknya pada posisi keuangan bank yang diteliti oleh peneliti. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling dengan kriteria Bank Syariah Indonesia yang menyajikan laporan keuangan triwulan periode 2009 sampai dengan 2011. Teknik analisis yang digunakan adala…
Tujuan penelitan ini adalah untuk mengetahui sejauh mana hubungan Dana Pihak Ketiga (DPK), Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Finance (NPF), dan Return On Asset (ROA) terhadap besarnya pembiayaan UMKM perbankan syariah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif dengan disain studi kasus Bank Syariah Mandiri, Bank Muamalat Indonesia, dan Bank Syariah Mega I…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa kinerja keuangan Bank Syariah Mandiri (BSM) dan Bank Muamalat Indonesia (BMI) dengan menggunakan rasio keuangan dan Economic Value Added (EVA). Dalam penelitian ini, Net Profit Margin (NPM), Return on Asset (ROA), Return on Equity (ROE) dan Biaya Operasi terhadap Pendapatan Operasi (BOPO) digunakan sebagai proksi dari kinerja BSM dan…