Penerapan PSAK 50 (revisi 2010) dan PSAK 55 (revisi 2011) untuk pembiayaan murabahah pada bank syariah mulai berlaku efektif per Agustus 2013. Dengan menerapkan kedua PSAK ini tentunya akan memiliki dampak keuangan bagi pihak bank syariah karena sebelumnya perlakuan akuntansi murabahah hanya mengacu pada PSAK 102. Penelitian ini mencoba menganalisis perbedaan perhitungan pembiayaan mu…
Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui perlakuan akuntansi pebiayaan mudharbah berdasarkan PSAK 105 pada BPRS Amanah Ummah dengan menilai kesesuaian antara pengakuan, pengukuran, penyajian dan pengungkapan akuntansi pembiayaan mudharabahndi BPRS Amanah Ummah dengan poin – poin PSAK 105. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Metode p…
Perbankan Syariah mengalami pertumbuhan tiap periodenya, sehingga transaksi Perbankan Syariah yang dipraktikkan semakin kompleks. Oleh karena itu, standar pencatatan transaksi dan penyajian laporan keuangnya juga harus dapat mengikuti perkembangannya. Tujuan dari penelitian ini untuk mengevaluasi transaksi Perbankan Syariah terhadap standar akuntansi keuangan yang berlaku. Metode yang…
Tujuan : Penelitian ini membahas tentang perhitungan metode penyusutan aset tetap menurut standar akuntansi keuangan dan peraturan perpajakan pada PT. Keraton Alam Indonesia Cabang Cirebon Metode : Metode yang digunakan oleh penulis adalah kualitatif deskriptif. Jenis data yang digunakan pada penelitian ini adalah data sekunder. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan t…
Tujuan penelitian ini adalah membandingkan tata cara penyajian pelaporan keuangan berdasarkan PSAK 45 dan ISAK 35 serta mengetahui perbedaan penyusunan dan isi laporan keuangan PSAK 45 dan ISAK 35. Metode yang di gunakan dalam penelitiaan ini adalah kualitatif deskriptif. Karena penelitian ini menggambarkan tentang objek yang terjadi di lapangan. Penelitian ini, menggunakan data prime…
Untuk memahami tentang implementasi pembiayaan murabahah dan kesesuaian pencatatan akuntansi di koperasi Jasa Keuangan SMA Harapan Bangsa Kabupaten Bogor dengan Pedoman Standar Akuntansi Keuangan 102 dan Akad Murabahah. Dengan menggunakan metode telaah dokumen, wawancara, serta observasi yang terfokus pada akad murabahah serta pedoman standar akuntansi keuangan 102. Penulis melakukan …
Tujuan dari penelitian ini untuk menguji determinan tingkat kepatuhan PSAK 107 pada bank syariah di Indonesia. Terdapat tiga variabel independen seperti karakteristik DPS, karakteristik CFO, dan Kualitas Audit.Karakteristik DPS di ukur dengan reputasi, rangkap jabatan, dan ukuran DPS. Karakteristik CFO/CEO diukur dengan latar belakang pendidikan, dan masa jabatan CFO/CEO tersebut. Sed…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana koperasi syariah mengimplementasikan wakaf tunai sesuai dengan standar akuntansi wakaf PSAK 112 dan Untuk menganalisis bagaimana perkembangan Fianancial Technology dapat membantu perkembangan wakaf tunai di level koperasi syariah. Metode yang digunakan adalah Studi Kasus Deskriptif. Data yang digunakan berupa data primer seperti obser…
Tujuan : Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan penerapan pada PSAK 71 terhadap cadangan keuangan atas penurunan nilai pada Bank Syariah dan Bank Konvensional melalui laporan keuangan dan penerapan kebijakan. Metodolodi/Pendekatan : penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif yaitu metode yang memberikan gambaran secara umum dan sistematis, tentang fakta analisis perbeda…
Tujuan: Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui penerapan dan pengelolaan akuntansi zakat yang sesuai dengan PSAK 109 di Lembaga Amal Takaful Rahmaniyah. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Data dari penelitian ini diperoleh dari hasil wawancara dan observasi langsung di Lembaga Amal Takaful dan data dokumentasi laporan keuangan serta PSAK 109. Hasil/Temuan: Berdasarkan has…