Kesuksesan perusahaan tidak dapat dimotivasi atau diukur dalam jangka pendek dengan model akuntansi keuangan tradisional saja. Balanced scorecard merupakan kerangka kerja baru untuk mengintegrasikan ukuran yang diperoleh dari strategi. Dengan tetap mempertahankan ukuran keuangan dari performance sebelumnya, balanced scorecard memperkenalkan driver tambahan yang meliputi konsumen, pros…
Dalam pengembangan kinerja (Asset, Dana Pihak Ketiga, Pembiayaan, Non Performing Financing) perbankan syariah erat hubungannya dengan adanya perubahan pada variabel makroekonomi (Inflasi, SBI, IHSG, Kurs, PDB) suatu negara. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh indikator makroekonomi terhadap kinerja perbankan syariah. Diharapkan dalam penelitian ini bisa mengetahui hubun…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh tingkat penerapan corporate governance terhadap kinerja perusahaan. Corporate governance diproksi dengan indeks CGPI (Corporate Governance Perception Index) yang dikembangkan oleh IICG (The Indonesian Institute for Corporate Governance) sedangkan kinerja perusahaan diproksi oleh rasio Return on Equity (ROE) untuk ukuran kinerja operasion…
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh keragaman dewan komisaris dan direksi perbankan baik secara parsial maupun secara simultan pada perbankan Konvensional dan Syariah dengan 30 bank Konvensional sebagi sampel dan seluruh bank Syariah sebagai populasi. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Software yang digunakan dalam pen…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh intellectual capital dan investasi IT terhadap kinerja perbankan syariah. Nilai kinerja perbankan diukur dengan ROA. Intellectual capital di ukur menggunakan pengukuran VAIC yang dipopuler kan oleh pulic (1998,2000) dalam pengukuran VAIC terdapat variable moderasi yaitu :VACA, VAHU, STVA. Nilai investasi IT diukur menggunakan metode moda…
In : al-Uqud: Journal of Islamic Economics Volume 2 Nomor 1, Januari 2018