Tujuan: Penelitian ini bertujuan menganalisis Pengaruh Literasi Keuangan Syariah Dan Persepsi Risiko terhadap Minat Investasi Emas Generasi Milenial Muslim menggunakan pendekatan Theory of Planned Behavior di Jabodetabek. Metode: Penelitian ini berbentuk kuantitaitf. Data yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh melalui pen…
Latar Belakang – Untuk membantu pembiiayaan UMKM, Pemerintah Indonesia telah meluncurkan Kredit Usaha Rakyat sejak tahun 2007. Jumlah UMKM perempuan yang mengakses KUR masih di bawah UMKM laki-laki padahal jumlah UMKM perempuan 20% lebih banyak. Tujuan – Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis determinan intensi pengajuan KUR bagi muslimah pengusaha UMKM dengan menggunakan teori Pe…
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh religiusitas, digital payment, dan e-service quality terhadap perilaku konsumtif pengguna e-commerce dengan studi kasus mahasiswa Jabodetabek yang menggunakan aplikasi Shopee. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan sumber data primer yang diperoleh dari penyebaran kuesioner. Total responden yang digunaka…
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh trend fashion dan media sosial terhadap perilaku konsumsi Gen Z dan milenial di Provinsi Jawa Barat. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan data primer sebagai sumber data yang digunakan. Sumber data yang dikumpulkan berasal dari penyebaran kuesioner kepada responden di Provinsi Jawa Barat melalui plat…
Tujuan – Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis fakto-faktor yang mempengaruhi minat wakaf uang generasi milenial di kota Bogor Metode Penelitian - Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan Structural Equation Modelling (SEM). Sampel penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah 107 responden. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yaitu…
Tujuan: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah sikap, norma subjektif, kontrol perilaku dan inisiatif memiliki hubungan yang signifikan terhadap kinerja Pendamping Proses Produk Halal (PPH). Metode: Metode analisis data yang digunakan dalam adalah Partial Least Square Structural Equating Modeling (PLS-SEM), data yang digunakan yaitu data primer yang diperoleh melalui penye…
Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh langsung sikap terhadap perencanaan keuangan syariah, pengetahuan tentang perencanaan keuangan syariah, Norma Subjektif, self-efficacy keuangan, Religiusitas terhadap niat untuk memenuhi perencanaan keuangan syariah. Secara simultan pengaruh langsung sikap terhadap perencanaan keuangan syariah, pengetahuan tentang perenca…
The aim of this research is to test whether attitudes, subjective norms, behavioral control, pressure and opportunities influence the interest of staff in Sharia Banking to commit fraud. The survey was conducted on a sample of 35 sharia banking staff. The research results show that attitudes and pressure influence the interest of Sharia Banking staff to commit acts of fraud, while Subjective No…
Fashion leather includes garments made from animal skins and is used extensively in the manufacture of various items, including jackets, shoes, bags, and accessories. This popularity is due to the high aesthetic value and durability of leather fashion products. This study aims to investigate the influence of knowledge, attitude, and religiosity on the purchase intention of leather fashion produ…
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh sikap, kepercayaan, norma subjektif, persepsi kontrol perilaku terhadap niat pelaku Usaha Mikro Kecil (UMK) untuk mengajukan sertifikasi halal. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif dengan data primer sebagai sumber data yang digunakan. Data dari penelitian ini diperoleh dari penyebaran kuesione…