Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh kondisi keuangan perusahaan, manajemen laba dan manipulasi laporan keuangan terhadap kecenderungan pemilihan KAP pada saat terjadi voluntary audit firm rotation. Sampel penelitian ini adalah perusahaan terdaftar pada Bursa Efek Indonesia, selain industri keuangan, yang melakukan voluntary audit firm rotation periode tahun …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Pendapatan Asli Daerah (PAD) secara simultan dan parisial mempengaruhi kinerja keuangan pada pemerintah kabupaten dan kota di Provinsi Jawa Barat. Data yang digunakan adalah data laporan realisasi anggaran pada 26 kabupaten dan kota yang ada di Provinsi Jawa Barat periode 2012-2013 yang didapat dari Kementrian Dalam Negeri dan Kementrian Keuan…
Tujuan penelitian ini adalah membandingkan tata cara penyajian pelaporan keuangan berdasarkan PSAK 45 dan ISAK 35 serta mengetahui perbedaan penyusunan dan isi laporan keuangan PSAK 45 dan ISAK 35. Metode yang di gunakan dalam penelitiaan ini adalah kualitatif deskriptif. Karena penelitian ini menggambarkan tentang objek yang terjadi di lapangan. Penelitian ini, menggunakan data prime…
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris mengenai beberapa faktor yang kemungkinan mempengaruhi profit distribution terhadap perbankan syariah yang ada di Indonesia dengan periode yang ditentukan penulis tahun 20113- 2015. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif dengan metode analisis regresi data panel. Periode pengamatan dari tahun 2013-2015. Dengan metode purpose…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor risiko fraud pentagon, yaitu pressure, opportunity, rationalization, competence, dan arrogance guna mendeteksi kecurangan laporan keuangan. Berdasarkan teori fraud pentagon, peneliti mengembangkan beberapa proksi dan variabel untuk mengukur faktor risiko fraud pentagon. Pressure terdiri dari financial target diproksikan dengan return of as…
Tujuan dari penelitian ini ingin menguji pengaruh internet financial reporting dan corporate governance terhadap asimetri informasi. Dalam penelitian ini, terdapat lima variabel independen seperti internet financial reporting, ukuran dewan komisaris, ukuran dewan direksi, ukuran komite audit, kepemilikan keluarga dan satu variabel dependen yaitu asimetri informasi. Internet financial r…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan dari industry property dan real estate yang tercatat di Jakarta Islamic Index pada periode 2013-2016 dengan metode analisis common size statement. Jenis penelitian ini adalah studi kasus. Studi kasus merupakan rancangan penelitian yang mencakup pengkajian unit penelitian secara intensif, sehingga penelitian ini tidak melakukan u…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dewan direksi dan komite audit terhadap financial distress. Karakteristik dewan direksi dan komite audit yang digunakan dalam penelitian ini yaitu meliputi independensi, aktivitas kerja, dan kompetensi. Sampel yang digunakan sebanyak 315 data observasi yang terdiri dari perusahaan manufaktur dan non-manufaktur yang terdaftar pada Daftar…
Penelitian ini membahas tentang pelaksanaan revaluasi aset tetap dengan mengambil studi kasus pada PT PLN (Persero) di tahun 2014 dan 2015. PT PLN (Persero) merupakan perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang ketenagalistrikan. PT PLN (Persero) melakukan revaluasi aset tetap untuk tujuan akuntansi dan perpajakan. Peraturan perpajakan yang menjadi dasar pelaksa…
Penelitian ini mencoba untuk membandingkan kinerja keuangan perusahaan sebelum dan setelah revaluasi aset tetap. Kinerja keuangan yang diperbandingkan adalah rasio profitabilitas yang meliputi return on asset (ROA) dan return on equity (ROE) serta rasio leverage yang meliputi debt to Asset ratio (DAR) dan debt to equity ratio (DER). Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah terdap…