Tujuan: Skripsi ini membahas tentang pembuatan sistem berbasis web terkait proses akad murabahah yang dijalankan pada BMT NU Pringsewu guna untuk menunjang efektifitas dan efesiensi bagi pengelola BMT. Metode: Data penelitian ini diperoleh dari hasil wawancara dengan BMT NU Pringsewu, observasi langsung dan dari dokumen-dokumen yang terkait. Sistem informasi yang dibuat berfokus pada s…
Tujuan – tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja Maqashid syariah Pracovid dan pasca covid dan melihat kinerja di bulan Juli – Desember tahun 202. Desain/Metode/pendekatan – kinerja perbankan sayriah di ukur dengan maqashid Syariah Abu Zahrah yang di mana diteliti dengan 10 data sempel dari perbankan syariah di Indonesia yang telah penulis seleksi dan memenuhi da…
Purpose: This thesis discusses how the financial realization in the monitoring and evaluation data of the regional budget of Central Bangka Regency is in accordance with the maqāṣid asy-syarīʻah approach or not yet approaching, also this research will provide a new model for regional development programs that are in accordance with the 5 maqāṣid asy-syarīʻah priorities. Meth…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penyelesaian sengketa waris dengan jalan damai (ash-shulhu) melalui Bale Mediasi dan bagaimana jika ditinjau dari perspektif maqashid syariah. Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan jenis penelitian hukum empiris. Data dalam penelitian ini didapatkan melalui wawancara dan studi pustaka. Hasil dari penelitian ini adalah penyeles…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji rumusan pemberdayaan dana zakat dan menganalisis implementasi program bantuan usaha dalm perspektif maqasid syariah di BAZNAS Kabupaten Bangka Tengah untuk memberdayakan usaha mikro di tengah masa pandemic covid 19. Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan empiris, yaitu dengan mengkaji langsung bagaimana imlementasi pem…
Pada penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana perspektif maqhasid syariah terhadap zakat dan bagaimana hukum pembayaran zakat fitrah menggunakan uang, suatau penelitian yang dilakukan di desa Kace dan sebagai obejek penelitiannya bertempatan pada Masjid Baiuturrahman, penelitian ini bersifat kualitatif dengan melakukan observasi dan wawancara baik kepada para ahli, pengurus ma…
Latar Belakang – Perubahan organisasi karena merger sangat berdampak pada perusahaan dan pegawai. Kepuasan kerja merupakan salah satu faktor yang menentukan keberhasilan merger. Oleh karena itu, perlu analisis secara mendalam untuk mengetahui kepuasan kerja pegawai dan pembuatan model peningkatan kepuasan kerja. Tujuan – Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh autonomy, …
Background – Despite their roles as pillars of people’s social and economic development, cooperatives are still facing internal and external challenges, including in managing satisfaction and commitment of their members. Objective - This study combines Social Exchange Theory (SET) and Maqashid alshariah to examine factors that influence shariah cooperative members’ satisfaction an…
Latar Belakang – Saat ini masih cukup banyak perusahaan publik yang mendapatkan sanksi administrasi, denda, bahkan suspensi dari Bursa Efek Indonesia (BEI) disebabkan terlambat dalam menyampaikan laporan keuangan auditan. Audit Report Lag (ARL) penting diperhatikan karena menjadi penentu cepat atau lambatnya perusahaan dalam menyampaikan laporan keuangan auditan. Tujuan – Penelitia…
Tujuan - Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji praktek IMBT yang dilakukan di Bank XYZ dan mengevaluasi kesesuaian praktek tersebut dengan maqashid syariah. Metode Penelitian - Metode yang digunakan adalah pendekatan kualitatif secara penuh yang terdiri dari tiga tahap analisis yaitu kajian literatur, in-depth interview, dan analisis deskriptif. Temuan - Praktek IMBT yang dilakukan…