Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh variabel makroekonomi terhadap indeks harga saham syariah sektor pertanian (ISSP). Adapun variabel-variabel makroekonomi yang digunakan dalam penelitian yaitu sertifikat bank Indonesia syariah (SBIS), inflasi, nilai tukar rupiah terhadap dollar, dan jumlah uang yang beredar (M2). Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan metode time…
at UMKM merupakan salah satu sektor usaha yang banyak diminati oleh masyaradan cukup prospektif untuk dikembangkan serta memiliki peran penting sebagai usaha yang mampu bertahan terhadap krisis ekonomi global. Peran UMKM menurut Badan Pusat Statistik pada tahun 2008-2013 memiliki peran dan kontribusi yang besar bagi negara kita Indonesia, yaitu dengan meningkatnya kontribusi PDB dan p…
Menurut Dirjen Pengelolaan Sampah, Limbah dan B3 KLHK Tuti Hendrawati Mintarasih sampah di Indonesia akan mencapai 68 juta ton pada tahun 2019 (CNN Indonesia, 2015). Menurut data BPS 2017, pada tahun 2013-2014 presentase perilaku rumah tangga menurut provinsi dan perlakuan pemilahan sampah mengalami kenaikan hingga mencapai 90% dalam hal tidak memilah sampah. Berdasarkan hasil studi pa…
Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan kinerja keuangan Bank Umum Syariah (BUS) hasil konversi dan spin off. Rasio keuangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah Capital Adequacy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), Return on Assets (ROA), Return on Equity (ROE) dan Biaya Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO). Adapun BUS yang menjadi sampel dalam pene…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh bank size, sistem penjaminan simpanan, jumlah kompetitor, leverage, dan bank age terhadap perilaku pengambilan risiko bank syariah di Indonesia pada periode 2001-2016. Pengambilan risiko diproksikan Financing to Asset Ratio (FAR). Sistem penjaminan simpanan diproksikan dengan LPS menggunakan dummy variable. Jumlah kompetitor diproks…
Pembiayaan UMKM merupakan produk yang diberikan bank syariah kepada pelaku usaha mikro, kecil dan menengah dalam membantu pangsa pasar yang rendah. Untuk mengetathui faktor-faktor yang mempengaruhi pembiayaan UMKM terdapat dua faktor yaitu faktor internal (DPK, tingkat bagi hasil, biaya operasional, ROA dan NPF) dan faktor eksternal (SBIS dan inflasi). Tujuan dari penelitian ini adala…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak eksistensi bank sampah terhadap sosial ekonomi masyarakat di 4 desa daerah Kabupaten Bogor. Penelitian ini merupakan penelitian statistik deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Desa Bojong Baru, Desa Waringin Jaya, Desa Cimandala, dan Desa Nanggewer. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposi…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi minat menabung pada produk Faedah BRI Syariah Jabodetabek. Teknik purposive sampling digunakan dalam penelitain guna mendapat data primer langsung dari nasabah berjumlah 602 responden. Teknik analisis data yang dipakai adalah regresi linier berganda dengan menggunakan SPSS 21. Berdasarkan hasil uji parsial (Uji T…
Dalam kegiatan muamalah terdapat suatu praktik yang disebut gadai. Praktik gadai di Indonesia sudah cukup lumrah dilakukan layaknya praktik utang-piutang. Praktik gadai yang sedang berkembang di Perbankan Syariah adalah praktik gadai emas Syariah. Masyarakat yang membutuhkan kebutuhan jangka pendek yang mendesak dapat menggunakan produk pembiayaan ini sebagai produk alternatif yang dapat…
Tujuan – Otoritas Jasa Keuangan mengharapkan Bank Syariah di Indonesia dapat terlibat dalam pengimplementasian pembiayaan berkelanjutan. Hal ini didasari secara konsep dan model dari Bank Syariah sudah sustain karena menggunakan konsep Keuangan Islam sebagai dasar bisnisnya. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peluang dan tantangan penerapan sustainable financing di …